Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

Traffic Report

Ada Demo di Gedung Grahadi, Arus Lalu Lintas ke Jalan Praban Surabaya Terpantau Macet

Kemacetan terjadi di sekitar Jalan Blauran menuju Jalan Praban, Surabaya, Selasa (31/10/2017).

Penulis: Nur Ika Anisa | Editor: Agustina Widyastuti
TRIBUNJATIM.COM/NUR IKA ANISA
Kemacetan terjadi di sekitar Jalan Blauran menuju Jalan Praban, Surabaya, Selasa (31/10/2017). 

Laporan Wartawan TribunJatim.com, Nur Ika Anisa

TRIBUNJATIM.COM, SURABAYA - Kemacetan terjadi di sekitar Jalan Blauran menuju Jalan Praban, Surabaya, Selasa (31/10/2017).

Jalan raya didominasi oleh kendaraan roda empat.

Kemacetan terjadi sekitar satu kilometer memadati ruas jalan.

Kendaraan dari arah Jalan Blauran menuju Jalan Praban dan Tunjungan mengalami perlambatan laju kendaraan.

( Pembayaran di Suramadu Pakai Uang Elektronik Mulai Berlaku Hari Ini )

Pasalnya, arah menuju Gedung Negara Grahadi di Jalan Dr Moestopo dan Jalan Gubernur Suryo dialihkan terkait adanya aksi demo angkot dan buruh siang ini.

Sedangkan laju kendaraan menuju Jalan Kranggan dan Bubutan terlihat ramai lancar.


Sumber: Tribun Jatim
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved