Berita Entertainment
Jawaban Rieta Dituntut Gideon soal Harta Muncul? Bahas Sikap Eks Mertua 10 Tahun Lalu: Direndahkan
Jawaban Rieta Amilia setelah dituntut harta gono gini oleh Gideon Tengker akhirnya terungkap, ibu Nagita membahas soal apa yang dialaminya dulu.
Penulis: Ignatia | Editor: Arie Noer Rachmawati
Instagram/@rieta_amilia
Rieta Amilia menceritakan curhatannya terkait masa lalu yang belakangan viral kembali setelah dituntut harta gono gini oleh Gideon Tengker, Selasa (14/2/2023).
"Ada beberapa harta selama perkawinan itu. Ada rumah, aset dari usaha yang sekian lama, bagaimanapun juga suami istri, harus dibicarakan bersama. Niat baik itu ditunggu om Dion, tidak ada pembicaraan dari Rieta," kata Erles Rareral.
"Ada beberapa rumah, hotel, kurang lebih (10 aset)," kata Gideon Tengker.
"Yang dipakai Frame Ritz itu yang saya mau tuntut pemakaiannya selama 20 tahun, tanpa ada apa-apa. Ditinggalin rumah juga waktu itu hancur, rusak semua," sambungnya.
Berita artis lainnya
Tags
Rieta Amilia
Nagita Slavina
Gideon Tengker
Raffi Ahmad
Mama Rieta
perceraian
Frame Ritz
Gigi
Caca Tengker
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
berita Jatim terkini
berita artis terkini
Berita Terkait: #Berita Entertainment
| Ashanty Ungkap Alasan Pipinya Cekung hingga Dinilai Tua, Istri Anang Hermansyah: Nggak Bisa Milih |
|
|---|
| Rasa Masakan Peserta MasterChef Indonesia, Chef Juna Jujur Tidak Enak, Sering Buang Bukan Akting |
|
|---|
| Pengakuan Pak Tarno Dituding Mengemis Lagi, Diajak Orang Foto dan Dikasih Uang: Nggak Minta |
|
|---|
| Ruben Onsu Ngamuk Disebut Ayah yang Gagal dan Pencitraan, eks Suami Sarwendah: Bingung Sama Manusia |
|
|---|
| Tawa Santai Nikita Mirzani Setelah Divonis 4 Tahun Penjara, Ngaku Ngira Malah 30 Tahun |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Rieta-Amilia-menceritakan-curhatannya-terkait-masa-lalu.jpg)