Berita Entertainment
Janji Target Terakhir, Kiky Saputri Berharap Bisa Cium Nicholas Saputra, Suami Beri Lampu Hijau?
Kiky Saputri berharap bisa mencium Nicholas Saputra sebagai target terakhir. Sebab itu, ia meminta izin kepada Khairi sebagai suami. Lampu hijau?
Selain komika, Kiky Saputri juga dikenal sebagai pembawa acara dan seorang aktris peran.
Merupakan alumnus Universitas Negeri Jakarta, jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia, Kiky Saputri diketahui sebelumnya berprofesi sebagai guru honorer.
Figur Kiky Saputri pertama kali dikenal sejak mengikuti acara Stand Up Comedy Academy musim ke 4.
Baca juga: Dulu Digaji Rp 20 Ribu Sebagai Guru Honorer, Beda Kini Kediaman Kiky Saputri Usai Sukses Jadi Komika
Pada tahun 2019, Kiky Saputri memulai debut peran di layar lebar meemrankan karakter Neti dalam film Imperfect: Karier, Cinta dan Timbangan besutan Ernest Prakasa.
Di tahun yang sama, Kiky Saputri juga memulai debut akting dalam sinetron, dengan judul Masjid yang Tak Dirindukan dan memerankan tokoh Romlah.
Deretan penghargaan pernah dikantongi Kiky Saputri berkat kiprahnya di industri hiburan.
Ia diketahui pernah menyabet penghargaan Indonesian Movie Actors Awards, Dahsyatnya Awards 2020, dan Kiss Awards 2020.
---
Artikel ini telah ditayangkan di Kompas.com
Berita Jatim dan berita seleb lainnya.
Kiky Saputri
Muhammad Khairi
Nicholas Saputra
Kiky Saputri ingin cium Nicholas Saputra
TribunJatim.com
Tribun Jatim
berita Jatim terkini
berita seleb terkini
aktor tampan
| Peringatan Haji Faisal kepada Fuji Sebelum Ditipu Pegawai hingga Rugi Miliaran, Kini Lapor Polisi |
|
|---|
| Awal Kisah Cinta Boiyen dan Rully Anggi Akbar, Pacaran 2 Tahun, Suami Tak Tahu Istri Sudah Terkenal |
|
|---|
| Duduk Perkara Kisruh Ruben Onsu dan Sarwendah Didatangi Debt Collector, Masih Beri Nafkah Rp200 Juta |
|
|---|
| Pendidikan Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen yang Bergelar Doktor, Angka Mahar Nikah Unik |
|
|---|
| Update Kasus Dugaan Penggelapan Uang Eks Karyawan Ashanty, Istri Anang Sudah Berikan Bukti Tambahan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/kiky-saputri-ingin-cium-nicholas-saputra.jpg)