Berita Entertainment
Sepatu Uniknya Dibeli Raffi Ahmad, Rivan Bocah 13 Tahun Malah Kena Nyinyir: Harus Tetap Semangat
Rivan bocah 13 tahun malah kena nyinyir saat sepatu uniknya dibeli Raffi Ahmad.
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
Namun keduanya tak menyerah dan semangat membuat konten sambil mengais rezeki.
Seiring berjalannya waktu, Rivan memberikan request pada Eren untuk mencoba sepatu dari bahan-bahan plastik.
Rivan memilih plastik karena bahannya unik dan keren.
Selaman plastik pun menggunakan karung goni.
Eren pun menyetujui permintaan adiknya dan membuat sepatu dengan bahan unik.
Kini keduanya sukses menarik perhatian masyarakat dan kian aktif di media sosial, salah satunya TikTok @bocilsepatu.
Eren dan Rivan kerap aktif membagikan konten tengah proses produksi sepatu unik tersebut.
Kini akun TikTok-nya memiliki pengikut lebih dari 500 ribu dan videonya bahkan ditonton sampai puluhan juta kali.
Baca juga: Bocah Perempuan ini Dulu Biasa Mandi di Sungai, Tak Peduli Dekat Jamban, Kini Jadi Janda Kaya Raya
Rivan sang adik mengaku, dirinya tidak keberatan membantu kakak bekerja.
"Bosan kalau main terus di luar panas-panasan, mending ikut abang membuat sepatu."
"Dapat uang buat jajan dan membantu mama yang lagi sakit," kata Rivan dalam 'Podcast Kode' di KOMPASTV, Minggu (30/4/2023).
"Ingin bantu aja karena mencari uang susah dan mama bisa istirahat," tambah Rivan.
Rivan mengatakan bahwa sang ibu tengah sakit dan ayahnya hanya bekerja serabutan.
"Mama sakit saraf kejepit dan ayah bekerja serabutan. Awalnya mama berjualan baju di toko tapi sekarang udah nggak kuat, jadi di rumah," ujar Eren.
Untuk ke depannya, Eren dan Rivan ingin memiliki pabrik sepatu sendiri.
Raffi Ahmad
Rivan
sepatu Rivan dibeli Raffi Ahmad
TikTok
Local People Crew
Irfan Hakim
Mpok Alpa
TribunJatim.com
Tribun Jatim
| Sosok dan Karier Kenny Austin yang Kini Jadi Suami Amanda Manopo, Cinlok di Sinetron Cinta Yasmin |
|
|---|
| Lisa Mariana Syok Usai Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Video Syur, Ini Kata Kuasa Hukum |
|
|---|
| Dijuluki Pengacara Rp30 Miliar, Kunci Hotman Paris Punya Banyak Harta karena Sosok ini |
|
|---|
| Alasan Raffi Ahmad dan Irfan Hakim Gagal Bertemu Ammar Zoni di Nusakambangan, Ini Kata Kuasa Hukum |
|
|---|
| Klarifikasi Hamish Daud soal Isu Selingkuh Imbas Postingan Pinterest, Minta Maaf ke Raisa & Keluarga |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Rivan-bocah-yang-sepatu-uniknya-dibeli-Raffi-Ahmad-malah-kena-nyinyir.jpg)