Berita Entertainment
Ivan Gunawan Capek Fisiknya Selalu Dicela Netizen, Beri Pesan Menohok: Memang Mega Bintang
Wajahnya dinilai berubah drastis, Ivan Gunawan kesal fisiknya selalu di-bully netizen usai oplas.
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
TRIBUNJATIM.COM - Desainer dan presenter kondang Ivan Gunawan belakangan disorot lantaran wajahnya dinilai berubah usai oplas.
Wajahnya dinilai berubah drastis, Ivan Gunawan ungkap kekesalan fisiknya selalu di-bully netizen usai oplas.
Sahabat Ayu Ting Ting itu pun memberi pesan menohok ke netizen.
Fisiknya sering dikatai, Ivan Gunawan pun tak tinggal diam.
Baca juga: Ivan Gunawan Murka Video Lawasnya Akting Nasihati Waria Jadi Bahan Hujatan: Besok Lo Bayar Gue
Ivan Gunawan diketahui adalah seorang perancang busana, pembawa acara televisi, dan aktor kenamaan Tanah Air.
Melansir Grid.ID, Ivan Gunawan debut di industri hiburan pada tahun 1997 silam sebagai finalis cover boy majalah remaja.
Sejak itu, Ivan Gunawan pun kerap membintangi banyak judul film dan sinetron.
Meski memulai karier sejak lama, popularitas Ivan Gunawan masih melejit hingga kini.
Jadi artis kondang dan ternama di Indonesia, tentu membuat Ivan Gunawan selalu jadi sorotan.
Seperti baru-baru ini, Ivan Gunawan disorot publik lantaran wajahnya dinilai berubah usai permak sana-sini.
Hal itu diketahui dari unggahan di akun Instagram @ivan_gunawan pada Kamis (12/9/2023).
Di unggahan tersebut, Ivan Gunawan tampak mengunggah video TikTok bersama Tiara Andini.
Dalam video tersebut, Ivan Gunawan dan Tiara Andini memperlihatkan wajah mereka sembari diiringi lagu.
Ivan Gunawan sendiri tampak percaya diri menunjukkan wajahnya dari berbagai sisi.
Di video tersebut, wajah Ivan Gunawan memang sedikit berubah, terutama di bagian bibir dan dagu.
| Lisa Mariana Rujuk dengan Suami, Dinar Candy Kuak Status Hubungan dengan Andri Aan, Dapat Rp170 Juta |
|
|---|
| Alasan Vidi Aldiano Merasa Insecure Kembali ke Medsos, Ungkap Kondisi Kesehatannya: Bisa Bisa Bisa |
|
|---|
| Ruben Onsu Klaim Bayar Nafkah Bulanan Rp 200 Juta, Sarwendah Kini Membantah, Jelaskan Sistem |
|
|---|
| Besaran Nafkah Setelah Cerai Ruben Onsu Beri Rp 240 Juta Sebulan, Sarwendah Pakai Sistem Reimburse |
|
|---|
| Reaksi Eks Istri Fahmi Bo saat Diajak Rujuk, Anak-anak Sebut 1 Syarat, Bakal Gelar Ijab Kabul Ulang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Ivan-Gunawan-capek-fisiknya-selalu-dikomentari-netizen.jpg)