Berita Entertainment
12 Tahun Sepeninggal Adjie Massaid, Angelina Sondakh Jujur Tak Bisa Move On: Separuh Nafasku
12 tahun sepeninggal Adjie Massaid, Angelina Sondakh akui tak bisa move on dari sosok mantan suaminya: separuh nafasku.
"Andaikan Mas Adjie masih ada aku akan berdua.
Ya kedepan, saya cuma bilang saya sangat mencintai Keanu dan ingin dia mendapatkan kehidupan yang layak," ujar Angelina Sondakh.
Baca juga: Bebas dari Penjara, Angelina Sondakh Diminta Bongkar Praktik Korupsi, Senggol Iwan Fals: Aduh Berat
Baca juga: Angelina Sondakh Bersyukur Kini Bisa Makan Enak di Restoran Mewah, Tingkah Ibunda Keanu Disoroti
Diberitakan TribunJatim.com sebelumnya, bebas dari kasus hambalang, Angelina Sondakh kini kembali di dunia entertainment.
Nasib wanita berusia 44 tahun tersebut kian membaik seiring berjalannya waktu.
Bahkan kini janda Adjie Massaid tersebut sudah bisa makan di tempat mewah lagi.
Sering kali wanita yang akrab disapa Angie tersebut mengajak putra semata wayangnya untuk makan enak.
Momen-momen tersebut acap kali dibagikan oleh Angie kepada publik melalui akun Instagram pribadinya, @angelinasondakh09.
Melansir Banjarmasin Post, Jumat (7/10/2022), belum lama ini Angelina Sondakh mem-posting foto, dimana Angie sedang makan di resto Jepang.
Baca juga: Angelina Sondakh Kaget Lihat 1 Barang Adjie Massaid di Rumah Reza Artamevia, Ibu Keanu: Bener-bener
Kala itu tampaknya Angelina Sondakh atau Angie pesan dua es krim.
Angelina Sondakh mengaku es krim tersebut sebagai reward kepada diri sendiri.
"Its time to treat yourself a little bit gentle. Manjain dengan ice cream yummy.... Sometimes we need to spoil ourself with something delicious #cheatday #yummy #icecream #angelinasondakh," tulis Angelina Sondakh melalui caption.
Apabila diterjemahkan berarti, "Saatnya untuk memperlakukan diri sendiri sedikit lembut. Manjain dengan ice cream yummy.... Terkadang kita perlu memanjakan diri dengan sesuatu yang enak #cheatday #yummy #icecream #angelinasondakh".
Baca juga: Ayah Angelina Sondakh Meninggal, Sosoknya Tak Sembarangan, Nasihat Serigala Berbulu Domba Dikenang
Aksi Angelina Sondakh bisa kembali makan enak tersebut pun menuai sorotan publik.
Kini tabiat Angelina Sondakh disorot positif oleh netizen.
Lantaran efek gaya hidup Angie tetap sederhana ketimbang dulu yang terlihat sombong.
Angelina Sondakh
Adjie Massaid
Adjie Massaid meninggal dunia
TribunJatim.com
Tribun Jatim
berita seleb
| Sosok dan Karier Kenny Austin yang Kini Jadi Suami Amanda Manopo, Cinlok di Sinetron Cinta Yasmin |
|
|---|
| Lisa Mariana Syok Usai Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Video Syur, Ini Kata Kuasa Hukum |
|
|---|
| Dijuluki Pengacara Rp30 Miliar, Kunci Hotman Paris Punya Banyak Harta karena Sosok ini |
|
|---|
| Alasan Raffi Ahmad dan Irfan Hakim Gagal Bertemu Ammar Zoni di Nusakambangan, Ini Kata Kuasa Hukum |
|
|---|
| Klarifikasi Hamish Daud soal Isu Selingkuh Imbas Postingan Pinterest, Minta Maaf ke Raisa & Keluarga |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Angelina-Sondakh-Adjie-Massaid-tak-bisa-move-on-kfhqw8.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.