Berita Entertainment
Keinginan Ivan Gunawan Jika Kembali ke Masa Kecil, Jadi Petinju dan Lebih Maskulin: Apakah Mungkin?
Ivan Gunawan tampak humble ketika menghadapi wawancara dari TikToker cilik tersebut. Saat itu Nawid Yosufi wawancarai Ivan Gunawan saat bertemu
Ivan Gunawan mendadak jadi trending di Twitter Indonesia (X).
Sahabat Ayu Ting Ting dan Ruben Onsu itu rupanya jadi bahan perbincangan soal adabnya ketika ngobrol dengan petinju cilik sekaligus konten creator cilik bernama Nawid Yosufi.
Dalam video yang beredar, Ivan Gunawan awalnya sedang berada di sebuah mal dengan seorang teman.
Ia kemudian diajak ngobrol sosok bocah kecil.
Ditanya banyak hal, Ivan Gunawan secara tak terduga berjongkok agar bisa ngobrol bareng sang bocah dengan mudah.
"Apakah kamu dari TikTok atau Instagram?" tanya Ivan Gunawan dalam Bahasa Inggris.
"Ya aku punya TikTok dan Instagram," kata sang bocah.
"Lucu banget, apa yang kamu ingin tahu dari aku," kata Igun.
"Bagaimana kabarmu? Siapa namamu?" tanya Nawid.
"Aku baik-baik saja. Aku sukses. Namaku Ivan Gunawan," kata Igun.
"Nama yang bagus," kata Nawid.
Bersama salah satu kawan bernama Maydee, Ivan Gunawan tampak asyik ngobrol dalam bahasa Inggris dengan Nawid.
Walau seorang artis terkenal, Ivan Gunawan bersikap humble dan memuji kemampuan Nawid yang pamer aksi tinju.
Ia bahkan menawari Nawid menjadi seorang bodyguard hingga memberikan nasihat buat bocah berusia 8 tahun tersebut.
| Peringatan Haji Faisal kepada Fuji Sebelum Ditipu Pegawai hingga Rugi Miliaran, Kini Lapor Polisi |
|
|---|
| Awal Kisah Cinta Boiyen dan Rully Anggi Akbar, Pacaran 2 Tahun, Suami Tak Tahu Istri Sudah Terkenal |
|
|---|
| Duduk Perkara Kisruh Ruben Onsu dan Sarwendah Didatangi Debt Collector, Masih Beri Nafkah Rp200 Juta |
|
|---|
| Pendidikan Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen yang Bergelar Doktor, Angka Mahar Nikah Unik |
|
|---|
| Update Kasus Dugaan Penggelapan Uang Eks Karyawan Ashanty, Istri Anang Sudah Berikan Bukti Tambahan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Ivan-Gunawan-saat-ditanya-oleh-TikToker-cilik-Nawid-Yosufi.jpg)