Berita Entertainment
Sosok dan Biodata Rachel Vennya yang Sukses Kumpulkan Rp 1 Miliar dalam Sehari untuk Bantu Palestina
Inilah sosok dan biodata Rachel Vennya yang sukses kumpulkan Rp 1 miliar dalam sehari untuk membantu warga di Gaza, Palestina.
Rachel Vennya tampak membawa tulisan yang berbunyi Humanity above everything (kemanusiaan di atas segalanya).
Ibu dua anak ini mengecam keras aksi zionis Israel yang melakukan pembantaian terhadap masyarakat Palestina.
Di tengah aksi itu, Rachel Venny turut membagi-bagikan semangka potong untuk dinikmati bersama para pendemo.
Sebagai informasi, semangka merupakan buah yang menjadi simbol kampanye solidaritas untuk mendukung Palestina.
Selain itu, Rachel Vennya dan publik figur lainnya juga turut berpartisipasti mengirimkan 51,5 ton bantuan kemanusiaan untuk warga Gaza.
Pengiriman bantuan itu diresmikan oleh Presiden Joko Widodo.
Rachel Vennya, Selebgram dengan Daya Pengaruh Tinggi
Sebagai seorang selebgram, Rachel Vennya memiliki daya pengaruh yang tinggi terhadap para pengikutnya maupun pengguna sosial media yang lain.
Dengan kepopulerannya tersebut, Rachel Vennya dijadikan sebagai influencer yang mana harus bisa memberikan pengaruh positif terhadap perilaku orang-orang, khususnya anak muda.
Ia kerap mengisi berbagai seminar kewirausahaan, entrepreneur, kepemudaan, kecantikan, dan lain sebagainya.
Ia juga kerap mengadakan kegiatan lomba-lomba positif yang mempunyai target peserta anak muda.
Dalam rangka membantu para pelaku usaha, Rachel Vennya juga membuka endorsement atau promosi lewat akun Instagramnya.
Prestasi Gemilang Rachel Vennya dalam Dunia Bisnis
Di usia yang masih muda, Rachel Vennya terbilang sebagai pengusaha yang sukses.
Rachel Vennya
Palestina
donasi
galang dana
Gaza
galang dana Palestina
galang dana untuk Palestina
Aksi Bela Palestina
semangka Palestina
artis dukung Palestina
Rachel Vennya galang dana
Berita Entertainment
berita seleb terkini
berita artis terkini
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
| Tawa Santai Nikita Mirzani Setelah Divonis 4 Tahun Penjara, Ngaku Ngira Malah 30 Tahun |
|
|---|
| Lagu Hampa Ari Lasso Ternyata Kisahkan Anaknya yang Meninggal di Kandungan, sang Penyanyi: Merinding |
|
|---|
| Alasan Pernikahan Hotman Paris Masih Awet dengan Istri, 37 Tahun Nikahi Agustianne: Percaya |
|
|---|
| Sosok yang Mewarisi Harta Rossa, Sang Diva sudah Menuliskan Surat Wasiat: Aku Selalu Siapin |
|
|---|
| Raisa dan Hamish Daud Resmi Putuskan Berpisah, Bongkar Nasib Putri Semata Wayang: Tugas Seumur Hidup |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Rachel-Vennya-memiliki-kepedulian-besar-terhadap-warga-Gaza-di-Palestina.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.