Berita Entertainment
Danang DA Tepis Isu Berselisih dengan Lesti Kejora, Ngaku Bingung, Kuak Kondisi Asli: Kita Keluarga
Danang DA bingung dikabarkan dirinya berselisih dengan Lesti Kejora. Ia mengaku tidak tahu dari mana kabar tersebut berasal.
Danang juga mendapatkan lagu kemenangannya yang berjudul "Bidadari Jiwa" ciptaan Suhaimi Moh. Zain (Pak Ngah) komposer asal Malaysia.
Sejak menjuarai DA1 Danang dikenal sebagai penyanyi dangdut kontemporer karena kepiawaiannya dalam memasukkan beberapa unsur genre ke dalam musik dangdut dan membuat dangdut naik ke level Asia.
Pada 2021 menjadi tahun yang sangat luar biasa bagi Danang karna melangsungkan pernikahan dengan seorang perempuan yang berprofesi sebagai dokter.
Pedangdut bersuara melengking ini meluapkan perasaan bahagia lantaran sudah bisa menjadi pasangan suami istri dengan Hemas Nura.
Ketika akad nikah, Danang DA dan Nura tampil mengenakan busana pengantin adat serba putih mutiara.
Mereka juga terlihat sumringah ketika memperlihatkan buku nikah di hadapan publik.
Sementara ketika resepsi pernikahan, Danang DA dan Nura tampak mengenakan busana pengantin adat jawa nuansa hijau.
Informasi lengkap dan menarik lainnya hanya di Googlenews TribunJatim.com
Dangdut Academy
Danang DA
Lesti Kejora
Tribun Jatim
jatim.tribunnews.com
TribunJatim.com
berita artis
berita seleb
| Nasib Hak Asuh Anak Usai Tasya Farasya Cerai dari Ahmad Assegaf, Kaget Mantan Suami Gelapkan Dana |
|
|---|
| Sosok yang Bayar Biaya RS Fahmi Bo, Janji Bantu Cari Kerja, Kini Berangsur Membaik Usai Operasi |
|
|---|
| Pengacara Raden Nuh Tuntut Bayaran Rp250 Juta ke Raffi Ahmad, Nagita Slavina Angkat Tangan |
|
|---|
| Alasan Hotman Paris Buka Lowongan Aspri yang Bisa Bela Diri, Bakal Diajak ke 73 Klubnya |
|
|---|
| Tangis Musdalifah Murka ke Paman, Rumah Orang Tuanya Dilelang Gegara Cicilan Rp200 Juta Tak Dilunasi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Danang-DA-tepis-isu-berselisih-dengan-Lesti.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.