Rincian THR PNS, TNI dan Polri yang Cair 100 Persen Tahun ini, Dibayarkan 10 Hari Sebelum Lebaran
ASN, TNI dan Polri kembali menerima THR dengan besaran gaji terbaru 2024. Selain itu, akan mendapatkan tunjangan kinerja atau tukin 100 persen.
"Sebenarnya gaji atau THR itu lebih banyak dipakai oleh PNS bukan untuk Lebaran semata-mata, tapi untuk bayar anak sekolah, lebih banyak untuk ke sana," tuturnya.
Namun demikian, ia menyadari kesulitan yang dihadapi pemerintah dari sisi anggaran negara.
Oleh karenanya, PNS tidak akan memaksakan pemberian THR dengan gaji pokok beserta tukin sebesar 100 persen.
"Harapan kami paling tidak sama dengan tahun lalu," ucapnya.
Lantas berapa besaran THR ASN, TNI dan Polri yang bakal dicairkan 100 persen itu?
Baca juga: Rincian Gaji PNS dan PPPK Semua Golongan Sesudah Naik 8 Persen, Dibayarkan Mulai 1 Maret 2024
Besaran THR PNS, TNI dan Polri yang Cair 100 Persen Tahun ini
Diketahui gaji PNS, TNI dan Polri mengalami kenaikan 8 persen pada 2024 ini.
Bila besaran THR yang cair 100 persen tahun sesuai dengan gaji pokok terbaru, maka berikut rinciannya, seperti dikutip dari kontan.co.id:
Berikut daftar gaji PNS 2024 berdasarkan PP Nomor 5 tahun 2024.
Gaji PNS golongan I
- Gaji PNS Golongan I a: Rp 1.685.700-Rp 2.522.600, naik dari sebelumnya Rp 1.560.800 - Rp 2.335.800
- Gaji PNS Golongan I b: Rp 1.840.800-Rp 2.670.700 naik dari sebelumnya Rp 1.704.500 - Rp 2.472.900
- Gaji PNS Golongan I c: Rp 1.918.700-Rp 2.783.700 naik dari sebelumnya Rp 1.776.600 - Rp 2.577.500
- Gaji PNS Golongan I d: Rp 1.999.900-Rp 2.901.400 naik dari sebelumnya Rp 1.851.800 - Rp 2.686.500
Gaji PNS golongan II
Aparatur Sipil Negara
ASN
TNI
Polri
THR PNS
THR TNI
THR Polri
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
| Pengantin Pria Malu Lihat Kelakuan Istri dan Ibu Mertuanya di Pesta Nikah, Pernikahan Langsung Batal |
|
|---|
| Kabupaten Kediri Siaga Hadapi Potensi Bencana Musim Hujan |
|
|---|
| Sosok Guru Tampar Siswa di Subang Ungkap Pengakuan ke Dedi Mulyadi, Ortu sempat Ngamuk |
|
|---|
| Investasi di Ponorogo Tembus Rp 32,8 Miliar, Pemodal Asing Lirik Sektor Transportasi-Telekomunikasi |
|
|---|
| JATIM TERPOPULER: Perangkat Desa di Tuban Tewas Dibacok hingga Nenek Tersambar Petir di Rumah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/rincian-THR-PNS-TNI-Polri-yang-cair-100-persen-tahun-ini.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.