Berita Entertainment
Sosok Soraya Rasyid, Artis Diduga Pacar Andrew Andika, Izinkan Suami Tengku Dewi Tidur di Rumahnya
Sosok Soraya Rasyid diduga selingkuhan Andrew Andika. Tampung suami Tengku Dewi di rumahnya: tidur di ruang tamu.
TRIBUNJATIM.COM - Sosok Soraya Rasyid kini jadi sorotan, diduga selingkuhan Andrew Andika.
Diketahui, perselingkuhan Andrew Andika dengan beberapa wanita dibongkar oleh sang istri, Tengku Dewi.
Salah satu selingkuhan Andrew Andika, kabarnya adalah artis cantik bernama Soraya Rasyid.
Bahkan Tengku Dewi punya bukti Andrew Andika dan Soraya Rasyid pelukan dan ciuman saat dugem di kelab malam.
Andrew Andika yang tak pulang ke rumah setelah perselingkuhannya terbongkar, kabarnya tinggal di rumah Soraya Rasyid.
Baca juga: Sosok Andrew Andika Tetap Disebut Suami Baik Walau Hobi Selingkuh, Tengku Dewi: yang Aku Sayangkan
Kedekatan Andrew Andika dan Soraya Rasyid ini diketahui Tengku Dewi yang mendapat banyak laporan bahwa salah satu wanita selingkuhan suaminya adalah seorang artis.
"Banyak laporan.
Ternyata si artis ini udah berhubungan dari 2023," kata Tengku Dewi Putri di Instagram story, dikutip Wartakotalive.com, Jumat (17/5/2024).
Tak hanya asal ucap. Tengku mengunggah video di Instagram.
Sebab, menurut laporan itu, Soraya bertemu Andrew Andika di tempat hiburan malam. Keduanya disebut-sebut bermesraan dalam keadaan mabuk berat.
"Kemarin waktu di Senopati, kamu bener dugem dan lagi mabuk, makanya nggak sadar dipeluk-peluk sama dicium-cium Andrew?" tanya Tengku Dewi ke Soraya Rasyid.
“Iya, betul,” jawab Soraya Rasyid.
Baca juga: Andrew Andika Ternyata Suka Genit ke Wanita Lain, Ngaku Khilaf usai Kepergok, Tengku Dewi: Bom Waktu
Tengku Dewi juga menanyakan kabar kedekatan Soraya dan Andrew, yang diduga sudah terjalin sejak lama.
Hanya saja Soraya enggan menjawab dan mengalihkan pertanyaan tersebut.
Ia juga menanyakan keberadaan Andrew, yang diduga tidur di kediaman Soraya.
| Nasib Hak Asuh Anak Usai Tasya Farasya Cerai dari Ahmad Assegaf, Kaget Mantan Suami Gelapkan Dana |
|
|---|
| Sosok yang Bayar Biaya RS Fahmi Bo, Janji Bantu Cari Kerja, Kini Berangsur Membaik Usai Operasi |
|
|---|
| Pengacara Raden Nuh Tuntut Bayaran Rp250 Juta ke Raffi Ahmad, Nagita Slavina Angkat Tangan |
|
|---|
| Alasan Hotman Paris Buka Lowongan Aspri yang Bisa Bela Diri, Bakal Diajak ke 73 Klubnya |
|
|---|
| Tangis Musdalifah Murka ke Paman, Rumah Orang Tuanya Dilelang Gegara Cicilan Rp200 Juta Tak Dilunasi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Soraya-Rasyid-Andrew-Andika-suami-Tengku-Dewi-ckiwuet5e.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.