Berita Entertainment
Harapan Raffi Ahmad Lihat Nagita Slavina Berkerudung Sebelum Haji, Doakan Istiqomah, 'Lebih Suka'
Raffi Ahmad menaruh harapan pada sang istri, Nagita Slavina, agar istiqomah berkerudung.
TRIBUNJATIM.COM - Raffi Ahmad tak bisa menyembunyikan senyumnya melihat Nagita Slavina berkerudung.
Sebuah doa pun terucap dari presenter kondang itu.
Momen itu tampak menjelang keberangkatan keduanya ke Tanah Suci untuk ibadah haji.
Raffi Ahmad bahkan terang-terangan mengaku lebih menyukai sang istri menutup rambutnya.
Lantas, seperti apa momen tersebut?
Informasi berita menarik lainnya di Google News TribunJatim.com
Baca juga: Penyebab Raffi Ahmad Tak Ajak 3 Adik Iparnya Naik Haji Tahun Ini, Suami Nagita Slavina: Gantian
Rombongan keluarga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina bertolak ke Tanah Suci untuk melaksanakan Haji, Sabtu (8/6/2024).
Ini jadi penantian panjang setelah Raffi dan Nagita sebelumnya sempat dua kali batal berangkat haji.
Tangis dan haru pun mewarnai momen perpisahan Raffi dan Nagita dengan dua putranya, Rafathar dan Rayyanza jelang keberangkatan mereka ke Tanah Suci.
Sebelum akhirnya berangkat, gelagat Raffi Ahmad pada sang istri sempat disorot.
Diketahui, Nagita sempat menemani sang suami membawakan acara For Your Pagi di Trans 7 sehari sebelum keberangkatan mereka.
Pada edisi tayangan kali itu, mereka menceritakan rencana perjalanan ibadah haji yang bakal dilaksanakan.
Saat membuka acara For Your Pagi, Raffi Ahmad sudah mengenakan setelan putih yang senada dengan istrinya.
Saat itu, Nagita Slavina belum muncul di studio lantaran masih harus mempersiapkan diri.
“Ada istri saya, masih siap-siap, biasa,” ceplos Raffi Ahmad meskipun saat itu acara sudah tayang secara langsung alias live.
Baca juga: 5 Artis yang Berangkat Haji pada 2024, ada Raffi Ahmad Hingga Saipul Jamil
| Update Kasus Dugaan Penggelapan Uang Eks Karyawan Ashanty, Istri Anang Sudah Berikan Bukti Tambahan |
|
|---|
| Andre Rosiade Heran Azizah Salsha Kena Cancel Culture, Eks Mertua Pratama Arhan: Kok Diserang Terus? |
|
|---|
| Pesan Menyentuh Andre Taulany untuk Anak-anaknya Usai Resmi Bercerai, Nasib Hak Asuh Anak Terungkap |
|
|---|
| Nasib Hak Asuh Anak Usai Tasya Farasya Cerai dari Ahmad Assegaf, Kaget Mantan Suami Gelapkan Dana |
|
|---|
| Sosok yang Bayar Biaya RS Fahmi Bo, Janji Bantu Cari Kerja, Kini Berangsur Membaik Usai Operasi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Harapan-Raffi-Ahmad-Lihat-Nagita-Slavina-Berkerudung-Sebelum-Haji-Doakan-Istiqomah-Lebih-Suka.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.