Berita Entertainment
Verrell Bramasta Terciduk Main Ponsel saat Rapat, Anak Venna Janji Tidak Ambil Gaji Setahun Pertama
Terbaru aktor sekaligus anggota DPR RI terpilih Verrell Bramasta terciduk bermain ponsel saat sedang rapat.
Editor:
Ficca Ayu Saraswaty
Instagram.com/@bramastavrl
Potret Verrell Bramasta yang baru dilantik menjadi anggota DPR RI, Selasa (1/10/2024). Terbaru aktor sekaligus anggota DPR RI terpilih Verrell Bramasta terciduk bermain ponsel saat sedang rapat.
Sebagai seorang artis, Verrell memiliki sederet prestasi yang mengukuhkan posisinya sebagai salah satu aktor papan atas Indonesia.
Sejak debutnya, Verrell telah memenangkan berbagai penghargaan bergengsi, di antaranya Silet Awards 2014 sebagai Idola Baru Tersilet, hingga Indonesian Television Awards 2020 dalam kategori Aktor Sinetron Terpopuler untuk perannya dalam sinetron Putri untuk Pangeran.
Selain akting, Verrell Bramasta juga mendapat apresiasi di bidang fesyen.
Verrell berhasil menyabet penghargaan Insert Fashion Awards untuk Most Fashionable Actor.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
Berita Artis dan Berita Jatim lainnya
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
Tags
TribunJatim.com
Verrell Bramasta
anggota DPR RI
Tribun Jatim
Venna Melinda
Partai Amanat Nasional
TribunEvergreen
berita artis
media sosial
jatim.tribunnews.com
Berita Terkait: #Berita Entertainment
| Alasan Pernikahan Hotman Paris Masih Awet dengan Istri, 37 Tahun Nikahi Agustianne: Percaya |
|
|---|
| Sosok yang Mewarisi Harta Rossa, Sang Diva sudah Menuliskan Surat Wasiat: Aku Selalu Siapin |
|
|---|
| Raisa dan Hamish Daud Resmi Putuskan Berpisah, Bongkar Nasib Putri Semata Wayang: Tugas Seumur Hidup |
|
|---|
| Mengintip Rumah Muzdalifah yang Disebut Menyeramkan, Padahal Mau Dijual Rp100 Miliar ke Willie Salim |
|
|---|
| Ucapan Hamish Daud soal Tipe Istri Viral usai Digugat Cerai Raisa, Lebih Pilih Ibu Rumah Tangga |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Verrell-Bramasta-yang-baru-dilantik-menjadi-anggota-DPR-RI.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.