Berita Viral
Kompol Bambang Janjikan Rp5 Juta ke Sopir Taksi Online yang Dipukulnya, Ternyata Cuma Kasih Rp2 Juta
Nominal uang damai tersebut bahkan tidak sesuai dengan perjanjian awal antara korban dengan pelaku.
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
"Bapak itu nentuin harganya. 'Itung-itung deh mas berapa biaya pengobatan, buat nambah-nambah'."
"Rp5 juta katanya. Saya pusing dan ditekan terus menerus, lama itu. Saya iyain aja lagi, 'Ya udah pak terserah'," tutur Rizki.
Setelah itu Rizki dibawa ke ruangan lain.
Di sana uang damai justru berubah lagi menjadi Rp2 juta.
"Tiba di dalam, Rp2 juta katanya. Turun. Kalau masnya kekeuh mau ngelaporkan bakal sibuk abis waktu. Dengan terpaksa, karena saya juga pusing. Disuruh bikin surat gitu," katanya.

Selesai tanda tangan, Rizki sungguh kaget tiba-tiba Kompol Bambang datang.
"Kaget dia datang, terus disuruh salaman sama ibu yang rambut panjang. salaman, foto," katanya.
Kompol Bambang kemudian mengajak Rizki Fitrianda sopir taksi online untuk minta maaf.
"Saat itu enggak ada. Diam-diaman aja. Dia disuruh sama ibu rambut panjang suruh salaman. Saya dipanggil ke pojokan baru dia minta maaf ke pojokan. Gengsi kali ya. Minta maaf, kalau Alphard itu kalau kurang kabarin aja," katanya.
Baca juga: Mau Kabur setelah Tabrak Puluhan Pengendara, Sopir Truk Masuk IGD Dihajar Warga, Korban Bergeletakan
Informasi lengkap dan menarik lainnya di GoogleNews TribunJatim.com
Sempat Ngamuk, Toni Paving Block Kini Bingung Ditantang Dedi Mulyadi & Diberi Uang Rp50 Juta |
![]() |
---|
Wasroni Bisa Jadi Miliarder usai Temukan Batu Disebut Meteor Hitam, Jatuh di Pekarangan: Tidak Panas |
![]() |
---|
Cara Edit Foto Ala Anime Jepang dengan Prompt Gemini AI yang Viral di TikTok dan Instagram |
![]() |
---|
Purbaya Digeruduk 18 Gubernur di Kantornya, Anggaran TKD Dipangkas Diprotes, Menkeu: itu Normal |
![]() |
---|
5 Tahun Wahyuni Rela Seberangi Derasnya Arus Sungai Demi Mengajar, Berharap Solusi dari Pemerintah |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.