Berita Viral
Siswa Tak Boleh Ujian karena Belum Bayar Sekolah, Ortu Lega Dibantu Disdikpora, Sekolah Bantah Usir
Viral di media sosial keluhan siswa tak boleh ikut ujian karena belum bayar sekolah. Peristiwa ini disebut terjadi di Daerah Istimewa Yogyakarta
Penulis: Ani Susanti | Editor: Mujib Anwar
KOMPAS.com/ALBERTUS ADIT
UJIAN SEKOLAH - Foto ilustrasi untuk berita siswa SMK Nasional Berbah Yogyakarta mengaku tak boleh ikut ujian karena belum bayar sekolah. Masalah ini sudah diselesaikan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) DIY. (Foto arsip Kompas.com diunggah pada 14 Februari 2020).
Meski jam pertama ujian dirinya tidak bisa ikut karena sudah terlambat.
Baru jam kedua bisa ikut ujian.
"Mata ujian agama saya tidak ikut dan bisa ikut ujian susulan. Jam kedua PPKN bisa ikut. Saya ingin melanjutkan ke PTN di Unesa saja," kata Fadhil.
Baktiono yang mendapat aduan warganya menyayangkan di era sekarang masih ada yang melakukan pendekatan menghalangi ujian karena belum melunasi SPP.
Apalagi saat itu dalam kondisi tekanan pandemi.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
Halaman 3 dari 3
Tags
siswa tak boleh ikut ujian karena belum bayar seko
Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY)
viral di media sosial
berita viral
TribunJatim.com
Tribun Jatim
Berita Terkait: #Berita Viral
3 Tahun Dedi dan Ajeng Tinggali Gubuk Bambu dan Tidur di Kasur Lusuh, Jual Sapu Lidi Rp3500 Per Ikat |
![]() |
---|
Penghulu Kaget Tarman Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun dengan Mahar Rp 3 M, Ada Hadiah Mobil |
![]() |
---|
'Hukuman' untuk Ari Jika Tak Mau Bongkar Jalan Umum yang Ditutupnya, Ketua RW: 9 Tahun Dia Ketua RT |
![]() |
---|
Penyebab 20 Anak Tewas karena Minum Sirup Obat Batuk, Terungkap Ada Kandungan Beracun |
![]() |
---|
Video Terbaru Meghan Markle di Terowongan Paris Lokasi Putri Diana Tewas Disoroti Pangeran William |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.