Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

Mudik Lebaran 2025

Puncak Arus Balik Lebaran 2025 di Terminal Patria Blitar Diprediksi Terjadi Minggu Besok

Jumlah penumpang berangkat di Terminal Patria Blitar diperkirakan naik dua kali lipat saat puncak arus balik Lebaran 2025.

Penulis: Samsul Hadi | Editor: Dwi Prastika
Tribun Jatim Network/Samsul Hadi
ARUS BALIK - Suasana di Terminal Patria Blitar, Sabtu (5/4/2025). Puncak arus balik di Terminal Patria Blitar diprediksi akan terjadi Minggu (6/4/2025) besok.  

Koordinator PO Harapan Jaya di Terminal Patria Blitar, Isbianto mengatakan jumlah penumpang bus di Terminal Patria Blitar tidak sebanyak pada Lebaran tahun lalu. 

Pada Lebaran 2025 ini, peningkatan penumpang bus hanya sekitar 30 persen. Sedang pada Lebaran 2024, peningkatan penumpang bus mencapai 70 persen. 

"Peningkatan penumpang pada Lebaran tahun ini tidak sesuai harapan. Peningkatannya sekitar 30 persen. Kalau Lebaran tahun lalu peningkatannya mencapai 70 persen," katanya.

Sumber: Tribun Jatim
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved