Cara Mudah
Cara Buat QR Code Pospay untuk Cairkan BSU 2025 Batch 4 di Kantor Pos, Batas Ambil 31 Juli
Untuk mengambil BSU 2025 Batch 4 di Kantor Pos memerlukan QR code dari aplikasi Pospay untuk mencairkan dana.
Editor:
Arie Noer Rachmawati
Instagram Pos Indonesia
QR CODE POSPAY - Ilustrasi QR Code. Untuk mengambil BSU 2025 Batch 4 di Kantor Pos memerlukan QR code dari aplikasi Pospay untuk mencairkan dana senilai Rp600 ribu. Batas pengambilan hingga 31 Juli 2025, Jumat (25/7/2025).
Syarat penerima BSU 2025
- Warga Negara Indonesia yang dibuktikan dengan Nomor Induk Kependudukan.
- Peserta Aktif program jaminan sosial ketenagakerjaan BPJS Ketenagakerjaan sampai dengan 30 April 2025 kategori Pekerja Penerima Upah (PU)
- Menerima Gaji/Upah paling banyak sebesar Rp3.500.000,00 (tiga juta lima ratus ribu Rupiah) per bulan
- Diprioritaskan bagi pekerja/buruh yang belum menerima Program Keluarga Harapan (PKH) pada periode sebelum penyaluran BSU dilakukan.
- Bukan merupakan Aparatur Sipil Negara, atau prajurit Tentara Nasional Indonesia, dan anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia.
Demikian penjelasan cara mencairkan BSU 2025 Batch 4 di Kantor Pos dengan menggunakan QR Code. Semoga membantu!
Tags
Bantuan Subsidi Upah
BSU
PT Pos Indonesia
Pospay
BSU 2025
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
Berita Terkait: #Cara Mudah
| Cara Mengatasi M-Banking BCA yang Terblokir Tanpa Perlu Datang ke Bank, Bisa Pakai Aplikasi Halo BCA |
|
|---|
| Cara Mencegah dan Antisipasi ATM Terblokir karena Salah PIN, Ini Beberapa Penyebabnya |
|
|---|
| Cara Daftar KIP Kuliah 2026, Bisa Kuliah Gratis dan Dapat Uang Saku, Dimulai 2 Februari Tahun Depan |
|
|---|
| Cara Mudah Beli Token Listrik PLN Melalui Livin by Mandiri Terbaru 2025, Tak Perlu ke Minimarket |
|
|---|
| Cara Penghapusan Tunggakan BPJS Kesehatan, Ada 4 Kriteria Utama, Unduh Aplikasi Mobile JKN |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/batas-ambil-BSU-supaya-tak-hangus.jpg)