Detik-detik Begal Payudara Surabaya Dikejar Korbannya, Modus Awal Minta Nomor HP, Simak Pengakuannya

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi - Detik-detik Begal Payudara Surabaya Dikejar Korbannya, Modus Awal Minta Nomor HP, Simak Pengakuannya

TRIBUNJATIM.COM - Seorang begal payudara di Surabaya tertangkap polisi setelah dikejar korbannya sendiri.

Begal payudara itu adalah Ibnu (20), warga Medokan, Semampir, Surabaya.

Ibnu kini harus berurusan dengan Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polrestabes Surabaya karena perbuatannya itu.

Bagaimana kronologi kejadiannya?

Simak berita selengkapnya berikut ini.

FAKTA-FAKTA Guru Surabaya Tiduri Siswi SMP Saat Ultah Si Pacar Lalu Terulang, Modal Bakso & Boneka

Jembatan Joyoboyo Baru akan Dibangun Oktober Ini, Pedagang Seragam Aparat Dapat Kompensasi

Diketahui, Ibnu, merupakan seorang pekerja kuli bangunan.

Ia ditangkap setelah melakukan aksi begal payudara di wilayah Kertajaya Surabaya pada Rabu (25/9/2019).

GI, mahasiswa berusia 24 tahun menjadi korbannya.

FAKTA-FAKTA Istri PNS Madura Gerebek Suami & Bidan di Kamar Hotel Surabaya, Perselingkuhan Terkuak?

BREAKING NEWS - Bupati Pasuruan Pasuruan Irsyad Yusuf Tumbang Saat Apel Tagana di Bromo

Ibnu (20), begal payudara di Kertajaya Surabaya hanya bisa menutupi wajahnya di Mapolrestabes Surabaya, Sabtu (28/9/2019). (SURYA/WILLY ABRAHAM)

Saat rilis kasus di Mapolrestabes Surabaya, Sabtu (28/9/2019), Ibnu membeberkan pengakuannya.

Dikatakan Ibnu, kejadian bermula saat korban sedang mengendarai sepeda motor bersama adiknya untuk membeli makanan di Keputih, Surabaya sekitar pukul 19.30 WIB.

Korban saat itu menggunakan hem warna hitam.

Pelaku dan korban berpapasan di wilayah Kertajaya.

Duda Surabaya Tiduri Siswi SMP 10 Kali hingga Hamil Demi First Anniversary, Akui Sayang & Dibohongi?

Polresta Sidoarjo Tangkap Pengedar Sabu-sabu di Wilayah Balongbendo

Ibnu mengaku terpikat paras korban.

Pelaku lalu memanggil korban berulang kali, namun korban tak merespons.

Hingga akhirnya korban diberhentikan.

Modusnya adalah berpura-pura minta nomor handphone (HP).

"Mbak, tolong berhenti sebentar, saya mau minta nomor teleponnya," ucap Ibnu menirukan kata-katanya saat kejadian.

Begal Payudara di Kertajaya Surabaya Dikejar Korban hingga Dibekuk Polisi

QNET Bantah Pemberitaan Keliru Terkait Investasi ‘Bodong’

Korban merespons dengan nada kesal.

Saat itulah Ibnu kemudian melakukan aksinya, yakni begal payudara.

Korban yang ketakutan langsung berteriak minta tolong.

Teriakan itu didengar oleh satpam perumahan tersebut.

Pelaku pun berusaha melarikan diri.

Ilustrasi. (Youtube)

Polisi Tangkap Begal Lumajang, Beraksi di 20 Lokasi

Ada Material Bangunan Diletakkan di Tengah Jalan Gang, Warga Pamekasan Kota Lapor Polisi

Namun korban bersama adiknya dan satpam perumahan mengejar pelaku.

Dibantu pengendara yang melintas, pelaku langsung dibekuk dan diamankan ke pos satpam terlebih dahulu.

Korban lalu membuat laporan ke polisi.

Kanit PPA Polrestabes Surabaya, AKP Ruth Yeni mengatakan, pelaku yang merupakan mantan residivis kasus jambret dua tahun lalu itu mengaku baru pertama kali melakukan tindakan begal payudara.

"Baru pertama kali," terangnya kepada wartawan.

Pelaku mengaku kesal permintaannya meminta nomor telepon tak dituruti.

Kini, kuli proyek itu harus mendekam di balik jeruji besi Mapolrestabes Surabaya, dan terancam dijerat dengan pasal 289 KUHP dengan ancaman hukuman 9 tahun penjara. (Willy Abraham)

Begal Payudara di Kertajaya Surabaya Dikejar Korban hingga Dibekuk Polisi

VIRAL Pasangan Alami Hal Mengerikan setelah Adopsi Anak Kecil, Usianya Ternyata Sudah 22 Tahun

VIRAL Rumah Mewah di Bali, Tengah Sawah tapi Berfasilitas Bioskop, Pemilik Bekas Tukang Cuci Karpet

KRONOLOGI Sebenarnya Perselingkuhan Ibu RT di Tulungagung yang Kaki & Tangan Diikat, Videonya Viral

VIRAL Kisah Pengorbanan Ibu Agar Sang Anak Tetap Kenyang, Makan Es Batu Demi Menahan Lapar

VIDEO Detik-Detik Ibu RT Menjerit di Depan Anak Saat Kepergok Selingkuh, Videonya Viral di WA

Viral Nenek Dilarang Masuk ke Sekolah Antar Makanan untuk Cucu, Makan Bersama Dibatasi Pagar Besi

Viral Surat Izin Siswa MI di Jombang Tak Masuk Sekolah demi Nonton Karnaval, Ini Faktanya

VIRAL Video Ayah Ajak Putrinya Tabrakkan Diri ke Kereta, Sang Anak Selamat, Sempat Tersangkut di Rel

Berkunjung ke Museum Football Faentasium di Korsel, Risma Bakal Bangun Museum Olahraga di Surabaya

Berita Terkini