Jadwal Puasa Ayyamul Bidh September 2025 Bulan Maulid Nabi, Bolehkah Gabung Puasa Senin Kamis?
Bulan September 2025 bertepatan dengan Bulan Rabiul Awal dalam kalender Hijriyah 1447. Berikut jadwalnya.
Ustaz Adi Hidayat menuturkan rumusnya yakni pindahkan amalan yang rendah ke yang tinggi.
Begitu mengerjakan amalan yang tinggi di saat bersamaan maka amalan yang rendah sudah dituliskan pahalanya.
"Jangankan puasa Syawal, Anda puasa Senin Kamis misal terus Anda pindah ke puasa Daud. Senin puasa, Selasa tidak, Rabu puasa, maka Kamis tidak, yang biasa puasa Senin Kamis meski tak puasa Kamis, pahalanya tetap dituliskan," urai Ustaz Adi Hidayat.
Hal itu karena Puasa Daud adalah puasa selang seling, sehingga puasa Kamis tak perlu lagi dikerjakan, dan meski tidak berpuasa maka sudah dihitung pahala karena kebiasaan sebelumnya.
Sehingga kesimpulannya adalah tak perlu menyatukan dua atau tiga niat bersamaan.
Cukup berniat puasa dengan tingkatan puasa yang lebih tinggi, dalam hal ini adalah Puasa Daud lebih tinggi dibanding puasa sunnah lainnya yang telah disebutkan.
Namun bagi Anda yang mengikuti pendapat ulama yang membolehkan niat puasa sunnah digabung maka bisa berniat dengan cara menyebutkan sejumlah puasa sunnah.
Baca juga: Mana yang Didahulukan, Puasa Syawal atau Qadha? Simak Penjelasan dari Pendapat Para Ulama
Niat Puasa Sunnah
Bagi Anda yang terbiasa melafadzkan niat, berikut niat puasa sunnah selengkapnya:
1. Puasa Senin Kamis
Niat Puasa Hari Senin:
نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمَ اْلاِثْنَيْنِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى
Nawaitu sauma yaumal itsnaini sunnatan lillahi taa'ala
Artinya: Saya niat puasa pada hari Senin, sunat karena Allah Ta’aalaa.
Niat Puasa Hari Kamis:
September
Bulan Rabiul Awal
kalender Hijriyah
Maulid Nabi
puasa Ayyamul Bidh
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
| Kebobolan 2 Kali, Outlet Makanan di Gresik Rugi Rp36 Juta, Pelaku Mantan Karyawan: Terkuak dari CCTV |
|
|---|
| Duka UIN SATU Tulungagung, 2 Mahasiswi Tewas Ditabrak Bus, Ortu Diundang Wakili Wisuda Almarhumah |
|
|---|
| Kecelakaan Maut di Tulungagung, Bus Harapan Jaya Banting Setir Menghindar, 2 Wanita Tewas di Lokasi |
|
|---|
| Alasan Suami Robohkan Rumah Istri Rata Sampai Tanah, CCTV Mengupas Segala Aib |
|
|---|
| 6 Daerah Waspada Hujan Petir di Awal Bulan, Simak Ramalan Cuaca Jatim Sabtu 1 November 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/hukum-sengaja-tak-puasa-meski-sehari-di-bulan-Ramadan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.