TOPIK
Banjir Kepung Kota Mojokerto
-
Ribuan warga di Kota Mojokerto terdampak banjir akibat luapan sungai yang dipicu cuaca ekstrem hujan deras semalaman di kawasan Mojokerto Raya.
-
Kota Mojokerto dikepung banjir akibat cuaca ekstrem yang memicu hujan deras semalaman di wilayah Mojokerto Raya.
-
Penyebab banjir akibat hujan lebat semalaman hingga mengakibatkan Sungai Sadar meluap merendam wilayah di Kota Mojokerto.
-
Sejumlah wilayah di Kota Mojokerto terendam banjir hingga kini belum surut, Rabu (6/3/2024).