TOPIK
Berita Nganjuk
-
Penggerebekan Tempat Sabung Ayam di Nganjuk, Pejudi Kocar-kacir, Polisi Temukan Judi Dadu
Polres Nganjuk menggerebek lokasi judi sabung ayam dan dadu di dekat makam, Dusun Sugiwaras, Desa Sugiwaras, Kecamatan Bagor, Rabu (23/10/2024)
-
Ngamuk Gegara Minta Makan di Kuburan Tak Direspon, Pria ODGJ Rusak Makam di Nganjuk, Ending Ngeloyor
Orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) mengamuk lalu merusak makam di Kabupaten Nganjuk.
-
Pj Bupati Nganjuk Ajak Santri Lanjutkan Perjuangan para Pahlawan di Momen Hari Santri Nasional 2024
Pj Bupati Nganjuk, Sri Handoko Taruna, mengajak santri untuk melanjutkan perjuangan para pahlawan di momen Hari Santri Nasional 2024.
-
Terungkap Motif Pria di Nganjuk Habisi Nyawa Calon Suami Mantan Kekasihnya, Bukan Sekadar Cemburu
ST (43) pelaku kasus pembunuhan di Desa Ketandan, Kecamatan Lengkong, Kabupaten Nganjuk akhirnya diringkus polisi.
-
Nasib Sujud Gagal Nikah karena Tewas saat akan Datangi Rumah Calon Istri, Tak Sadar Dibuntuti Mantan
Seorang pria tewas saat akan menemui calon istrinya. Pria itu bernama Sujud (55), warga Kabupaten Tuban.
-
Pilu Sujud Tewas Dibacok Saat akan Kunjungi Rumah Calon Istri di Nganjuk, Rencana Pernikahan Kandas
Pilu Sujud tewas dibacok saat hendak berkunjung ke rumah calon istri di Nganjuk, rencana pernikahan pun kandas. Ternyata ulah mantan kekasih HN.
-
Polres Nganjuk Gelar Tes Urine Secara Acak pada 35 Sopir di Terminal Anjuk Ladang, Hasilnya Negatif
Polres Nganjuk menggelar tes urine secara acak kepada para sopir angkutan umum dan bus di Terminal Anjuk Ladang, setempat, Senin (21/10/2024)
-
Wanita Nganjuk ini Kaget Saat Polisi Geledah Mobilnya, Temukan Serbuk Putih dalam Klip Plastik
L (23) warga Dusun Bandung, Desa Betet, Kecamatan Ngronggot, Kabupaten Nganjuk dan W (30) Desa Kutorejo, Kecamatan Kertosono, Kabupaten Nganjuk
-
Pj Bupati Sri Handoko Taruna Serahkan Satyalancana Karya Satya kepada Ratusan ASN di Nganjuk
Pj Bupati Sri Handoko Taruna menyerahkan Satyalancana Karya Satya kepada ratusan ASN di Nganjuk, sebagai apresiasi pengabdian para ASN.
-
42 Desa di Nganjuk Sabet Penghargaan Tata Kelola Keuangan Desa, 13 di Antaranya Kategori Nindya
42 desa di Nganjuk berhasil sabet penghargaan Tata Kelola Keuangan Desa, 13 di antaranya masuk kategori Nindya.
-
Pj Bupati Sri Handoko Lantik 2 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemkab Nganjuk
Pj Bupati Nganjuk, Sri Handoko Taruna melantik 2 pejabat pimpinan tinggi pratama di lingkungan Pemkab Nganjuk.
-
Kisah Tragis Pendaki Asal Jakarta Barat, Gunung Wilis Jatim Jadi Pendakian Pertama dan Terakhir
Kisah tragis pendaki asal Jakarta Barat, Gunung Wilis di Jawa Timur, menjadi pendakian pertama dan terakhirnya.
-
Cegah Perundungan di Sekolah, Polres Nganjuk Ajarkan Siswa Pentingnya Jaga Kerukunan
Polres Nganjuk memberikan sosialisasi stop bullying kepada siswa sekolah dasar (SD). Kali ini, polisi bertandang ke SDN Kartoharjo I, Jalan Kopral
-
Operasi Zebra Semeru 2024 di Nganjuk, Waspadai Aktivitas Masyarakat saat Kampanye Pilkada
Polres Nganjuk melaksanakan apel gelar pasukan Operasi Zebra Semeru 2024.
-
Polisi Pastikan Tetap Lanjutkan Penanganan Kasus Bidan di Nganjuk Diduga Aniaya Anak Angkat
Polisi memastikan akan tetap melanjutkan penanganan kasus bidan di Nganjuk yang diduga menganiaya anak angkatnya hingga lebam dan luka-luka.
-
Pendaki yang Hilang Hanya Bawa Air Putih dan Biskuit saat Turun dari Puncak Gunung Wilis
Koordinator Unit Siaga Basarnas Bojonegoro, Novix Heryadi mengatakan Agus membawa logistik air putih dan biskuit. ini diketahui dari 2 rekan korban
-
Pencarian Pendaki Jakarta Barat yang Hilang di Gunung Wilis, Tim Sempat Temukan Jejak Terpeleset
Proses pencarian Muhammad Agus (24) warga Jakarta yang hilang di jalur pendakian Gunung Wilis masih terus berlanjut
-
Tim Gabungan Cari Pendaki asal Jakarta yang Hilang di Gunung Wilis, Sejumlah Jalur Disisir
Tim gabungan tengah berupaya melakukan pencarian Muhammad Agus (24) warga Jalan Pedongkelan Belakang, Kelurahan Kapuk, Kecamatan Cengkareng, Jakarta
-
Pengasuh di Nganjuk Perjuangkan Hak Asuh Anak Angkat Bidan, Diduga Alami Kekerasan dan Penelantaran
Nasib Bocah 7 tahun mengalami luka lebam pada wajah, diduga akibat dianiaya ibu angkatnya, S, warga Desa Kemlokolegi, Kecamatan Baron, Nganjuk
-
Bidan di Nganjuk Diduga Aniaya Anak Angkat, Pengasuh Geram Tak Bisa Menahan Tangis: Kok Tega
Bidan di Nganjuk diduga aniaya anak angkat hingga wajahnya lebam, pengasuh geram: Saya tak bisa menahan tangis sekaligus kesal, kok tega.
-
Pj Bupati Nganjuk Lakukan Soft Launching MPP Digital Bersama 199 Daerah di Indonesia
Pj Bupati Nganjuk, Sri Handoko Taruna melakukan soft launching MPP Digital bersama 199 daerah di Indonesia, dalam acara Gebyar Pelayanan Prima 2024.
-
Pj Bupati Nganjuk Hadiri Konferensi SDGs 2024, Komitmen Pembangunan Lewat Inisiatif Lokal
Pj Bupati Nganjuk, Sri Handoko Taruna menghadiri Indonesia’s SDGs Annual Conference (SAC) ke-7 di Jakarta.
-
Cegah Aksi Kriminal, Polres Nganjuk Kerahkan Personel Patroli Hingga Pelosok Desa
Polres Nganjuk menggelar patroli hingga pelosok desa. Kegiatan tersebut dilangsungkan guna mencegah aksi kriminal.
-
Kasus Siswa Keracunan saat Uji Coba Makan Siang Bergizi, Kadindik Angkat Bicara : Harus Koordinasi
Kadindik Nganjuk angkat bicara terkait peristiwa tujuh siswa SDN Banaran I diduga mengalami keracunan
-
Relawan Gemparr Jatim Tetap Lanjutkan Uji Coba Program Makan Siang Gratis di Nganjuk
Meski sejumlah siswa SD keracunan, Relawan Gemparr Jatim tetap melanjutkan gelaran uji coba program makan siang gratis di Nganjuk.
-
Update 7 Siswa SD di Nganjuk Keracunan, Ternyata Uji Coba Makan Siang Gratis Dihelat Relawan Gemparr
Update kasus 7 siswa SD di Nganjuk mengalami gejala keracunan, ternyata uji coba makan siang gratis diinisiasi Relawan Gemparr Jatim.
-
Relawan Gemparr Jatim Minta Maaf Buntut 7 Siswa SD di Nganjuk Keracunan Hidangan Makan Siang Gratis
Buntut 7 siswa SD di Nganjuk diduga keracunan usai cicipi hidangan uji coba program makan siang gratis, Relawan Gemparr Jatim minta maaf.
-
Polisi Panggil Kepsek dan Guru SD di Nganjuk, Imbas Muridnya Diduga Keracunan Makan Siang Gratis
Polres Nganjuk turun tangan untuk menangani kejadian tujuh siswa SDN Banaran I yang diduga keracunan usai mereka mencicipi kudapan uji coba program
-
7 Siswa SD di Nganjuk Diduga Keracunan Usai Cicipi Hidangan Uji Coba Program Makan Siang Gratis
Alami mual, sakit perut hingga muntah, 7 siswa SD di Nganjuk diduga keracunan usai cicipi hidangan uji coba program makan siang gratis.
-
Pj Bupati Nganjuk Terima Hasil Evaluasi AKIP dari KemenpanRB, Nilai Meningkat dari Tahun ke Tahun
Pj Bupati Nganjuk, Sri Handoko Taruna menerima hasil evaluasi AKIP dari KemenpanRB, nilainya meningkat dari tahun ke tahun.