Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

7 Gempa Terparah Sepanjang Sejarah, Nomor 1 dan 5 Terjadi di Indonesia

Akun Twitter Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika @infoBMKG, merilis gempa berskala magnitudo 5,1 SR terjadi pada pukul 13:32:46 WIB.

Penulis: Ani Susanti | Editor: Dwi Prastika
kakikuberjejak
Gempa Bumi Honshu Jepang 

5. Gempa di Aceh (9,1 SR)

Bencana Gempa dan Tsunami Aceh
Bencana Gempa dan Tsunami Aceh (mymoen.wordpress.com)

Warga dunia mengenalnya sebagai tragedi tsunami Aceh.

Tsunami hasil gempa bumi ini terjadi pada tanggal 26 Desember 2004 silam.

Akibat gempa bumi ini, setidaknya ada 227 ribu jiwa meninggal, 1,7 juta orang harus mengungsi dan terpaksa kehilangan tempat tinggal.

(Peringatan Gempa Bumi Berpotensi Tsunami di Alaska Telah Dicabut)

Guncangannya yang sangat dahsyat menyebabkan getarannya dirasakan hingga negara tetangga di Asia Selatan dan Afrika Timur.

6. Gempa bumi Alaska (9,2 SR)

Gempa bumi Alaska
Gempa bumi Alaska (amazonaws.com)

Pada tanggal 27 Maret 1964, gempa bumi berkekuatan 9,2 SR.

Gempa ini mengakibatkan terjadinya tsunami di wilayah Pangeran William Sound di Alaska.

7. Gempa Valdivia di Chili (9,5 SR)

Gempa Valdivia di Chili
Gempa Valdivia di Chili ()

Gempa bumi ini merupakan gempa bumi terdahsyat yang terjadi tahun 1960.

Dengan kekuatan 9,5 SR, gempa bumi ini memakan korban sekitar 1.665 jiwa dan ribuan orang mengalami luka.

Tak hanya itu, efek yang paling fatal adalah jutaan orang kehilangan tempat tinggalnya.

(33 Tahun Jadi Pembantu di Timur Tengah, Wanita Ini Akhirnya Pulang, Reaksi Majikannya Bikin Nangis)

Saking besarnya guncangan yang dihasilkan, gempa bumi ini menimbulkan tsunami.

Bahkan, dampak dari gempa ini bisa dirasakan hingga ke Hawaii dan Filipina.

Di Hawaii juga menelan korban sebanyak 61 orang dan Filipina dengan korban sebanyak 32 orang.

Sumber: Tribun Jatim
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved