Pilpres 2019
QUICK COUNT DI Grafis Pilpres Metro TV Prabowo-Sandi Sempat Menang & Viral, Ini Fakta di Baliknya
Grafis itu jadi viral di Instagram (IG). Prabowo-Sandi justru unggul dalam grafis itu. Metro TV buru-buru klarifikasi
Penulis: Januar AS | Editor: Adi Sasono
Dalam Twitternya, Denny JA melalui lembaga surveinya akan mengumumkan siapa yang terpilih sebagai pasangan Presiden dan Wakil Presiden 2019-2024.
Denny JA juga mengumumkan akan mengeluarkan versi exit poll dan quick count.
"Satu detik setelah jam 15.00, LSI Denny JA akan umumkan siapa yang terpilih sebagai pasangan presiden-wapres 2019-2024, versi Exit Poll dan Quick Count." tulis Denny JA dalam Twitternya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/grafis-quick-count-yang-viral-di-metro-tv.jpg)