Tak Sampai 10 Menit, Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah di Lumajang, Warga Teriak 'Ya Allah'
Tak sampai 10 menit, puluhan rumah di Lumajang rusak disapu angin puting beliung. Begini keterangan dari Petugas BPBD Lumajang.
Reporter: Tony Hermawan | Editor: Heftys Suud
TRIBUNJATIM.COM, LUMAJANG - Kardi warga Dusun Sumbersari, Desa Penanggal, Kecamatan Candipuro hanya bisa menghembuskan nafas panjang.
Pasalnya sepulang dari bekerja, ia dikejutkan dengan kondisi rumahnya yang berantakan.
Sebagian atap rumahnya yang berukuran 4,5 x 8 meter porak-poranda diterjang angin puting beliung.
Baca juga: Pria Lajang Bacok Pasutri Asal Kecamatan Brondong, Korban Terkapar Bersimbah Darah, Ini Pemicunya
Baca juga: Mayat di Kandangan Ternyata Sopir Backhoe Asal Surabaya, Sempat Dilaporkan Hanyut di Sungai Konto
Informasi yang dihimpun TribunJatim.com dari warga setempat, telah terjadi puting beliung pada Rabu (17/2/2021) sekira pukul 13.30 WIB.
Saat ini, Kardi tak bisa berbuat banyak untuk memperbaiki atap rumahnya, selain hanya bisa mendirikan terpal ala kadarnya.
"Sementara ditutup terpal dulu, takut nanti kalau ada hujan," kata Kardi, Rabu (17/2/2021).
Selain merusak atap rumah bagian tengah, angin puting beliung juga merusak atap kamar mandi milik Kardi.
Atap yang terbuat dari asbes itu banyak yang jebol.
Baca juga: Remaja Gedangan Jadi Makelar Lendir di Facebook, Jajakan Anak 14 Tahun, Curhat ke Polisi: Efek PHK
Baca juga: Pohon Trembesi di Kawasan Parkir Luar MOG Kota Malang Tumbang, 7 Motor Rusak Parah Kena Timpa
Dusun Sumbersari
Desa Penanggal
Kecamatan Candipuro
angin puting beliung
BPBD Lumajang
Tony Hermawan
Heftys Suud
berita Jatim terkini
TribunJatim.com
berita jatim
Tribun Jatim
Karakter Kuat dari 12 Shio, Shio Kerbau Dikenal Paling Baik Hati, Shio Tikus yang Paling Berwawasan |
![]() |
---|
Hancur Hidup Ririe Fairus Diselingkuhi, ART Kuak Nasib Kritis Anak, Ayus Cuma Maaf, Nissa 'Lari' |
![]() |
---|
Ramalan Cinta Zodiak Besok Sabtu, 27 Februari 2021: Kisah Cinta Leo Tak akan Berlanjut, Pisces Gugup |
![]() |
---|
10 Zodiak yang akan Hadapi Masalah Karier Besok, Gemini Konflik Kepentingan, Virgo Awas Ada Drama! |
![]() |
---|
Mengenal Sosok Sanusi, Pengusaha Tebu Tersohor di Gondanglegi yang Kini Jadi Bupati Malang |
![]() |
---|