Menu Diet
Rekomendasi Menu Diet Semangka, Buah Favorit Sejuta Umat Kaya Vitamin C & Ampuh Turunkan Berat Badan
Tahukah Anda? buah semangka bisa jadi salah satu menu untuk diet. Buah semangka bahkan disebut ampuh untuk menurunkan berat badan.
TRIBUNJATIM.COM - Rekomendasi menu diet untuk Anda, cobalah menu diet semangka.
Menu diet ini bisa membantu Anda menurunkan berat badan.
Buah semangka memang buah favorit sejuta umat karena rasanya manis dan segar.
Menu diet semangka ini mudah ditiru.
Jadi, bagi Anda yang ingin mendapatkan berat badan ideal, tak ada salahnya untuk mencoba menu diet semangka.
Namun jangan asal makan buah semangka menu diet, berikut caranya:
Baca juga: Intip Menu Diet Park Bom untuk Menurunkan Berat Badan 11 Kg, Sama Seperti Diet Shindong Super Junior
Menu Diet Semangka

Ya, faktanya buah segar yang satu ini bisa diandalkan untuk menu diet sehat lho.
Buah semangka mengandung nutrisi yang baik bagi tubuh.
Beberapa di antaranya yaitu vitamin C, antioksidan, dan air.
Kandungan tersebut bisa membantu Anda mendapatkan kulit mulus, cerah, dan sehat.
Selain untuk membantuk mempercantik diri, buah semangka dapat Anda jadikan alternatif menu diet.
Wajib Anda ketahui kalau buah semangka mengandung 97 persen air.
Kandungan gula alami pada buah semangka aman dikonsumsi dan tidak akan mengundang diabetes.
Beberapa ahli juga menyarankan agar seseorang yang ingin diet menjajal mengonsumsi buah semangka sebagai menunya.
Baca juga: Menu Diet Ala Karyawan, Sukses Turunkan Berat Badan 25 Kg, Kurangi Konsumsi Minuman Manis & Berwarna