Berita Tulungagung
Nenek Tak Sadar Cucunya yang Baru 2 Tahun Tak Ada di Rumah, Kecurigaan Terbukti: Ending Memilukan
Sesosok jasad balita ditemukan tersangkut di aliran Sungai Kalitelu di Kecamatan Gondang, Tulungagung, Kamis (6/4/2023) pukul 16.20 WIB.
Penulis: David Yohanes | Editor: Taufiqur Rohman
Tribun Jatim Network/David Yohanes
Personel Inafis Satreskrim Polres Tulungagung melakukan olah TKP di lokasi penemuan AB, bocah 2 tahun 4 bulan yang tewas terbawa arus dari Desa Baruharjo, Kecamatan Durenan.
Petugas medis bersama anggota Unit Inafis Satreskrim Polres Tulungagung memeriksa tubuh AB.
Hasilnya disimpulkan tidak ada tanda-tanda kekerasan di tubuh korban.
AB diyakini meninggal karena tenggelam di sungai.
Sebelumnya pada Rabu (5/4/2023) diketahui hujan deras sehingga sungai di belakang rumah AB meluap.
Sementara saat kejadian debit air sudah surut, namun arusnya masih deras.
“Tidak ada tanda-tanda yang mencurigakan. Keluarga menolak autopsi dan meminta jenazah untuk segera dimakamkan,” pungkas Rendy.
Ikuti berita seputar Tulungagung
Tags
jasad balita
Sungai Kalitelu
Tulungagung
Kapolsek Gondang
AKP Rendy Irawan
Tribun Jatim
TribunJatim.com
nenek
Berita Terkait: #Berita Tulungagung
Menyusul Kades Suratman, Pemilik Apotek Jadi Tersangka Dugaan Korupsi di Desa Tambakrejo Tulungagung |
![]() |
---|
Gerakan Cabut Paku Warnai Peringatan HUT ke-57 SMA Katolik Tulungagung |
![]() |
---|
Damri Buka Suara Terkait Pengurangan Armada Trayek Tulungagung-Ponorogo dan Potensi Trayek Baru |
![]() |
---|
Pohon Kawasan Hutan di Selatan Tulungagung Sengaja Dimatikan untuk Pertanian, Lahan Diperjualbelikan |
![]() |
---|
Rencana Pembangunan TPST Tulungagung di Dekat Pasar Hewan Terkendala Anggaran |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.