Sulawesi Utara
Selamat Datang di Superhub PDIP Jatim

Arti Kata

Arti Kata Halal Bihalal, Pertama Digunakan saat Idul Fitri 1948, Dikenalkan KH Wahab Pada Bung Karno

Inilah arti kata halal bihalal, sejarah, dan maknanya. Dilengkapi ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 2023 dalam bahasa Arab dan maknanya.

Editor: Hefty Suud
Pixabay 
Ilustrasi Halal Bihalal - Inilah arti kata halal bihalal, sejarah, dan maknanya. Tradisi yang dilakukan umat Islam saat Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran. 

TRIBUNJATIM.COM - Sebentar lagi Hari Raya Idul Fitri 2023 atau Lebaran 2023 akan tiba.

Diketahui, hari ini Senin (17/4/2023) merupakan hari ke 26 Ramadan 1444 Hijriah/2023. 

Hal ini berdasarkan penetapan awal Ramadan 2023 pada Kamis (23/3/2023), oleh Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah, Nahdlatul Ulama (NU), dan Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag). 

Bulan Ramadan sudah di penghujung, sebentar lagi akan masuk Syawal yang juga diperingati sebagai Hari Raya Idul Fitri.

PP Muhammadiyah sebelumnya telah menetapkan bahwa 1 Syawal 1444 H atau Hari Raya Idul Fitri 2023 jatuh pada hari Jumat 21 April 2023.

Sementara Pemerintah melalui Kemeterian Agama (Kemenag) akan menentukan 1 Syawal 1444 H melalui sidang isbat yang rencananya digelar pada Kamis, 20 April 2023.

Hari Raya Idul Fitri 2023 diprediksi akan diperingati di tanggal yang berbeda. 

Namun ada satu tradisi yang selalu dilakukan saat Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran, yakni halal bihalal

Lantas apa arti kata halal bihalal?

Berikut arti kata halal bihalal, sejarah, dan maknanya.

Informasi lengkap dan menarik lainnya di GoogleNews TribunJatim.com

Arti kata halal bihalal

Halal bi halal terdengar seperti berasal dari bahasa Arab tapi ternyata bukan sepenuhnya berasal dari bahasa Arab.

Terntara Halal bi halal sebenarnya berasal dari kata serapan 'halal' dengan sisipan 'bi' yang berarti 'dengan' (bahasa Arab) di antara 'halal'.

Namun, Halal bi halal sebenarnya bukan berasal dari Arab, melainkan merupakan tradisi yang dibuat di Indonesia.

Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved