Punya Diabetes, Driver Ojol Tetap Semangat Kerja Sehari Dapat Rp100 Ribu, Demi Pengobatan Anak
Meski punya diabetes, seorang driver ojol tetap semangat kerja untuk pengobatan anak.
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
"Biasanya kalau HB-nya (hemoglobin) rendah, itu ketahuan dari sakit itu panas, batuk, pilek, mukanya pucat," imbuhnya.
Pernah suatu ketika, Fajar harus menunggu sampai empat hari di IGD karena stok darah yang cocok dengan anaknya kosong.
"Golongan darahnya itu susah, dia AB jarang banget."
"Sudah gitu harus kalau AB + belum tentu cocok, karena dia kan anak kecil, harus dicocokkan lagi," ujarnya.
Fajar mengatakan, tidak ada pengobatan lain selain tranfusi darah.
Rutinitas itu pun dilakukan sampai seumur hidup Fikar.
"Jadi obatnya itu transfusi doang di rumah sakit. Satu-satunya jalan itu memang transfusi saja, sampai sampai tua ya, sampai seumur hidup," ujarnya.

Penyakit thalamesia membuat anaknya yang saat ini masih berusia 3 tahun harus menjalani tranfusi darah seumur hidup.
Fajar sendiri menerima diagnosis anaknya mengidap penyakit thalasemia atau kelainan darah pada April 2023.
Ia menuturkan, anak keduanya tersebut memang sering kali jatuh sakit.
Saat diperiksa, hemoglobin Fikri terus menurun.
"Sebelumnya memang pernah transfusi, cuma tidak dicek (lanjutan) di rumah sakit. Sebelumnya cuma sekedar transfusi darah," kata Fajar.
Merasa ada yang tidak beres dengan anaknya, Fajar memutuskan pindah rumah sakit untuk melakukan pengecekan lebih mendalam.
"Terakhir pindah rumah sakit dicek itu HB (hemoglobin)-nya turun terus, enggak tahunya dia terkena thalasemia penyakit genetik keturunan. Kami sekeluarga kaget," kata Fajar.
Fajar menuturkan, keluarganya maupun keluarga sang istri tidak ada yang memiliki penyakit thalasemia.
Baca juga: Kisah Perjuangan Robby Sakera, Pembalap Asal Sampang yang Harumkan Nama Indonesia di Pentas Asia
Sambil Didampingi TNI, Wali Murid Minta Maaf karena Sebut Anaknya Muntah setelah Makan MBG |
![]() |
---|
Siswa SMA Keluhkan Nasi di MBG Berlendir hingga Telur Masih Mentah: di Sekolah Kita Nggak Enak |
![]() |
---|
Persebaya vs Semen Padang, Milos Raickovic Tak Khawatir Main tanpa Rivera |
![]() |
---|
Sidoarjo Terima 196.000 Blangko e-KTP, Layanan Cetak Kini di Seluruh Kecamatan |
![]() |
---|
Minimalkan Parkir Liar, Trenggalek Sediakan Empat Kantung Parkir Gratis, ini Lokasinya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.