Berita Viral
Tangis Guru Honorer, Penantian 7 Tahun Akhirnya Terbayar, Gaji Sertifikasi Didapat: Sujut
Guru honorer menangis ketika akhirnya mendapat gaji sertifikasi. Momen itu kemudian viral di media sosial.
Pengunggah juga memberikan keterangan berupa kata-kata penyemangat untuk para guru yang sedang berjuang.
"Perjuangan seorang guru tiada batas,,semoga sukses selalu ibu guru se Indonesia," tulisnya.
Dalam kolom komentar, pengunggah menyebut guru honorertersebut menerima gaji sertifikasi pertamanya sekitar Rp6 juta.
Kini video momen haru guru honorer mendapatkan gaji sertifikasi tersebut menarik perhatian netizen.
Tak sedikit netizen yang mengaku ikut merasakan haru perjuangan dan kesabaran guru honorer tersebut.
"7 THN penantian yg panjang.. guru hebat dan penuh ke ikhlaskan mengajar.." tulis komentar netizen.
"Suamiku jadi guru honorer sudah ada 10 th, Alhamdulillah tahun ini baru lolos sertifikasi," kata akun Terri olshop.
"Kami sebagai murid, yg pernah merasakan ketulusan para guru, berharap guru honorer bisa di berikan rejeki melimpah. AMIN," kata akun Pojok Tambang.
Artikel ini telah tayang di SerambiNews.com
Informasi lengkap dan menarik lainnya di GoogleNews TribunJatim.com
Berita Artis dan Berita Jatim lainnya
| Gubenur Evaluasi Total usai Ibu Hamil Meninggal karena Ditolak 4 RS, Nasib Dirut Terancam Dicopot |
|
|---|
| Ngotot Tidak Bersalah Laporkan 2 Guru Gegara Rp20 Ribu, Faisal Tanjung LSM Tak Terima Dimaafkan PGRI |
|
|---|
| Driver Ojol Numpang Tidur di Warung saat Dibangunkan Ternyata Sudah Meninggal, Dikenal Pekerja Keras |
|
|---|
| Guru Honorer Bongkar Slip Gaji, Cuma Dapat Rp66 Ribu Tiap Bulannya: Cukup Buat Bensin Seminggu |
|
|---|
| Siapa Wardatina Mawa yang Laporkan Suami dan Inara Rusli Dugaan Perselingkuhan? Nikah Usia 18 Tahun |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/bantuan-subsidi-upah-bsu-atau-subsidi-gaji-guru-honorer.jpg)