Berita Viral
Sosok dan Karier Bobby Nasution, Gubernur Sumut akan Diperiksa KPK Soal Dugaan Korupsi Proyek Jalan
Bobby Nasution, Gubernur Sumatera Utara (Sumut) yang bakal diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait kasus dugaan korupsi proyek jalan.
Bobby Nasution lahir di Medan, 5 Juli 1991.
Tahun ini Bobby Nasution berusia 34 tahun.
Baca juga: Habiskan Uang Pribadi Rp24 M, Ahmad Dhani Tolak Amplop Tamu Ngunduh Mantu Al: Nanti KPK Datang
Perjalanan Karier Bobby Nasution
Bobby Nasution merupakan alumnus dari Institut Pertanian Bogor (IPB) dalam jurusan S1 Agrobisnis di Fakultas Ekonomi dan Manajemen.
Sejak 2011, Bobby Nasution sudah menjajal bisnis properti dengan merenovasi rumah untuk dijual kembali.
Dikutip dari kepustakaan-presiden.perpusnas.go.id, ia membangun beberapa rumah hingga akhirnya terlibat dalam proyek Malioboro City di Yogyakarta.
Pada 2016, ia bergabung dengan perusahaan real estate Grup Takke sebagai Direktur Pemasaran melalui pengenalan ayahnya.
Ia juga pemegang saham Takke Group sekitar 10-20 persen.
Di luar real estate, Bobby Nasution juga sempat sempat bekerja sebagai manajer klub sepak bola Medan Jaya pada 2014.
Pada 25 September 2019, ia resmi lulus S2 program Magister Manajemen dari kampus yang sama dengan predikat "Memuaskan" bersama Kahiyang Ayu.
Bobby Nasution juga pernah menjadi Wakil Ketua Badan Pengurus Pusat Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) periode 2019-2022.
Baca juga: Kondisi Kesehatan Jokowi sempat Diisukan Stevens Johnson Syndrome, Tak Ikut Pemilihan Caketum PSI
Dipecat PDIP, Gabung Gerindra
Bobby Nasution awalnya mendaftar kader PDI Perjuangan (PDIP) pada 2020.
Pada Desember 2020, ia memenangkan Pilkada Medan bersama Aulia Rachman dan memperoleh 54,5 persen.
Bobby Nasution dilantik menjadi Wali Kota Medan pada 26 Februari 2021.
TribunJatim.com
Bobby Nasution
Kahiyang Ayu
Tribun Jatim
Gubernur Sumatera Utara
Joko Widodo
TribunEvergreen
Komisi Pemberantasan Korupsi
KPK
korupsi proyek jalan
jatim.tribunnews.com
Keluarga Pasien Puskesmas Pindah RS Gara-gara Tidak Air Bersih, Stok PDAM Kosong |
![]() |
---|
Terjang Arus Sungai Demi Susu untuk Bayinya, Aksi Masita Malah Dikomentari BPBD 'Hanya Konten' |
![]() |
---|
Banyak Kasus Keracunan Massal Imbas Makan MBG, Istana Negara Minta Maaf: Bukan Sesuatu Kesengajaan |
![]() |
---|
Imbas Anggota DPRD Wahyudin Moridu Ucap Ingin Rampok Uang Negara, Sosok Ayahnya Ikut Disorot |
![]() |
---|
Sudah Bayar Rp100 Ribu ke Bripka E, Warga Tertipu Ternyata SKCK Palsu, Waspadai Ciri-cirinya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.