Berita Viral
Terjadi Hal Tak Biasa dalam Kunjungan Wapres Gibran ke Kaligawe Semarang, Warga Sempat Heran
Kunjungan Wapres Gibran ke Kaligawe Semarang menyisakan hal menarik untuk disoroti, salah satunya soal hujan.
Penulis: Ignatia | Editor: Ignatia Andra
Ringkasan Berita:
TRIBUNJATIM.COM - Kawasan Kaligawe yang dikenal rawan banjir itu memang sempat tergenang air sejak Selasa (29/10/2025).
Sampai hari Minggu (2/11/2025) baru akhirnya kawasan ini mulai mengalami penyurutan banjir.
Menariknya, surutnya banjir itu bertepatan dengan kunjungan kerja Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka ke Kota Semarang pada hari yang sama.
Peristiwa ini kemudian menjadi perbincangan warga sekitar.
Beberapa fenomena lain malahan terjadi setiap kali ada pejabat yang berkunjung.
Fenomena tak biasa
Fenomena ini membuat sebagian warga berspekulasi, apakah surutnya banjir ini kebetulan atau karena adanya kesiapan jelang kunjungan pejabat tinggi negara.
Hilal (43), saat ditemui di Kaligawe Semarang senang karena banjir mulai surut. Namun dia sempat tertawa kecil saat menyinggung dugaan bahwa surutnya air berkaitan dengan kunjungan pejabat.
“Lucu saja. Pas pejabat datang, pompanya nyala semua,” ujarnya.
Dia mengatakan, kondisi banjir Kaligawe yang berhari-hari membuat aktivitas warga lumpuh, mengingat banjir yang sempat bertahan selama hampir dua pekan.
“Kalau warga, sopir, pekerja harian itu enggak bisa kerja enggak makan. Kalau pejabat enggak kerja, gaji tetap jalan,” katanya.
Hilal juga menyindir kebiasaan penataan lokasi jelang kunjungan pejabat.
“Biasanya kalau pejabat pusat mau ke daerah, dicarikan tempat yang kering, jalan yang mulus. Padahal biar tahu bagaimana rasanya rakyat tiap hari lewat genangan kayak gini,” ujarnya.
Baca juga: Tangan Terikat dan Mata Ditutup Kain, Lelaki di Sampang Madura Meninggal Usai Dilarikan ke Puskesmas
Sudah lama banjir
Banjir di kawasan Kaligawe, Kota Semarang mulai menunjukan tanda-tanda surut pada Minggu (2/11/2025).
Di beberapa titik genangan air yang sebelumnya mencapai 60 sentimeter kini sudah berangsur kering.
Kaligawe
Semarang
Wapres Gibran
Kunjungan Wapres
Universitas Sultan Agung (Unissula) Semarang
berita viral
Multiangle
meaningful
TribunJatim.com
| Alasan Anggota Polisi Waldi Habisi Dosen Erni, Barang-barang Hilang hingga Dugaan Perkosaan |
|
|---|
| Gubernur Bobby Kaitkan Presiden saat Selesaikan Kasus ASN Diduga Dipungli Ketika Ujian Naik Pangkat |
|
|---|
| Percakapannya Bocor saat Siaran Live, Admin Instagram Eri Cahyadi Akui Kesalahannya & Minta Mundur |
|
|---|
| Pengunjung Syok Makan Seafood Habis Rp16 Juta, Pedagang Bantah Getok Harga: Kualitasnya Ekspor |
|
|---|
| Sakit Hati Istri Selingkuh Sama Teman Sendiri, Warseno Robohkan Rumah Rp170 Juta, Anak Mendukung |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Gibran-dibicarakan-setelah-kejadian-banjir-di-sebuah-daerah.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.