Lama Tak Terdengar Kabar, Istri Zoya Melahirkan, Kondisi Bayinya Bikin Netizen Menangis Sedih
Sekian bulan ditinggal suaminya karena dibakar orang, istri Zoya akhirnya melahirkan bayi. Tapi kondisi bayi itu membuat banyak netizen bersedih.
TRIBUNJATIM.COM - Beberapa bulan lalu, masyarakat dihebohkan dengan sebuah peristiwa yang ada di Bekasi.
Saat itu, M Alzahra alias Zoya dibakar massa hidup-hidup.
Mereka saat itu menuding Zoya mencuri sebuah amplifier yang ada di sebuah musala.
Padahal, amplifier itu adalah musalah milik Zoya sendiri.
Baca: Berhasil Balikkan Keadaan, Mitra Kukar Ungkap Kunci Sukses Menang atas Persegres Gresik United
Baca: Intip Sederet Selebritis Hadiri Resepsi Kedua Laudya Cynthia Bella dan Engku Emran, Ada Sang Mantan!
Amplifier tersebut dibawa Zoya saat salat ashar karena takut dicuri orang.
Namun, nahas justru dia sendiri yang dituduh orang sebagai pencuri.
Pasca peristiwa itu, sang istri kemudian mendapatkan sejumlah bantuan dari berbagai pihak yang ikut bersimpati atas nasib suami dan dirinya itu.
Sekian bulan berlalu ditinggalkan sang suami, istri Zoya, Siti Zubaidah merawat anaknya sendiri.
Baca: Jadi Model Kampanye Brand Sepatu, Gadis Ini Malah Dihina karena Kakinya, Netizen: Menjijikkan!
Baca: Berhasil Balikkan Keadaan, Mitra Kukar Ungkap Kunci Sukses Menang atas Persegres Gresik United
Bahkan, dia juga sempat melahirkan seorang bayi lagi.
Bayi itu lahir di Rumah Sakit Sentra Medika Cikarang, pada Minggu (8/10/2017), sekitar pukul 14.00 WIB.
Sayang, nasib berkata lain.
Bayi mungil itu tidak terselamatkan nyawanya.
Baca: Disinggung Punya Peluang Maju Jadi Calon Gubernur, Begini Ekspresi Tri Rismaharini
Baca: Presiden Jokowi Jadi Kunci Kemajuan Persebaya, Lho! Kok Bisa?
Itu seperti yang ditulis oleh akun Facebook Yuni Rusmini, Senin (9/10/2017).
"Masih ingat siti jubaidah istri alm Zoya ( Meninggal di bakar Hidup" karena dituduh mencuri amplifier mushola)????
Kmrn tlh melahirkan, Dan innalilahi wainalilahirojiun....kondisi bayi sdh Meninggal dunia di dlm kandungan.
Minggu , 8 oktober 2017 sekitar puk 14.00 WIB siti jubaidah di bawa ke Rumah Sakit Amanda dan ke Rumah Sakit Husada.
Baca: Antisipasi Gunung Agung Bali Jika Meletus, Basarnas Surabaya Siagakan Personel Khusus
Baca: STOP Berita HOAX! Begini Kata Presiden Joko Widodo, “Kebebasan Pers, Jangan Sampai Disalahgunakan”
Karena nggak ada ruang NICU terus dilarikan ke Rumah Sakit Medirossa, di situ juga nggak bisa. Terakhir ke Rumah Sakit Sentra Medika Cikarang. Masuk jam 16.00 WIB, ke ruang UGD. Jam 17.05 WIB bayinya lahir, tapi kondisi bayi sudah meninggal di dalam kandungan,”
Kondisi siti jubaidah Alhamdulillah baik , msh dlm pemulihan karena habis melahirkan.
Almarhum bayi tsb perempuan di beri nama Zahra aulia, Dan tlh dimakamkan di samping makam almarhum Zoya (bpknya).
Untuk semua tlh dikondisikan oleh Kang AAN dkk , relawan IDC.
Baca: Tujuh Fakta Tentang Vivo V7 Plus, Bisa Buka Kunci Layar Pakai Muka Loh!
Baca: Bidik Ponpes di Lamongan, Kemenperind Cetak Wirausaha Baru
Smg alm bayi husnul khotimah. Semangat, sabar Dan kuat , ikhlaskan semua ya dik siti jubaidah ( Lia Alia)...
Amin yarroball alamin
#yunirusmini fb,"tulis akun tersebut.
Sejumlah netizen pun memberikan komentar terkait hal itu.
"Lia Kartika innalillahiwainnailaihiroji'un. sang ibu pasti sangat tertekan dengan kepergian suaminya hingga berpengaruh kepada janinnya. semoga diberi ketabahan dan kekuatan."
"Siti Fatimah Az-Zahraa innalillahi wa innalillahi roji'un...
Baca: Ke Tokyo, Risma Bakal Sharing Soal Kebahagiaan Warga Surabaya
Baca: Sebuah Mobil Ngebut di Jalan Raya Gubeng, Tak Lihat Ada Kendaraan Roda Tiga di Depannya, Lalu Braak!
sebagai penolong ayah nya di surga nanti dan jdi simpanan buat ibu jubaidah kelak yg menjemput dan menuntun nya di alam barzah kelak,"
"Ainun Nur Hayati Ya Allah ga terasa hamba menitihkan airmata. Ya Allah ya rabbi.. Semua akan kembali padamu. Sungguh semua yg kami miliki hanyalah titipanmu. Wahai sodaraku sekalian inilah contoh. Kita ga boleh main hakim sendiri. Coba deh andaikan kita jadi mereka. Huuuu... Sy jg merasakan kehilangan anak itu sedih. Aplgi ibu itu.,"
Baca: Dibungkam Mitra Kukar, Pelatih Persegres Gresik United Ungkap Faktor Kekalahannya
Baca: Sempat Bermain Bagus, Arema FC Malah Dipermalukan Bali United 1-6, Begini Pembelaan Joko Susilo
Sayang, hingga berita ini ditulis, TribunJatim.com masih belum berhasil mendapatkan konfirmasi dari pihak terkait.