Berita Terpopuler
TERPOPULER JATIM: Tebing 30 Meter di Pacitan Longsor - Mobil Mogok Lalu Terbakar di Gresik
3 berita terpopuler Jatim Kamis, 2 Maret 2023: tebing longsor di Kabupaten Pacitan - Mobil mogok lalu terbakar di Gresik.
TRIBUNJATIM.COM - Kumpulan berita peristiwa yang terjadi di Jawa Timur (Jatim) tersangkum dalam berita terpopuler Jatim Kamis, 2 Maret 2023.
Pertama tersaji berita, Surabaya meraih penghargaan Adipura Kencana 2022, Selasa (28/2/2023).
Selanjtnya berita mengenai tebing 30 meter longsor di Kecamatan Tulakan, Kabupaten Pacitan, Rabu (1/3/2023).
Ada juga berita mobil Suzuki Carry tiba-tiba mogok lalu dilalap si jago merah, di Jalan Raya Wringinanom masuk Desa Sumengko, Gresik pada Kamis (2/3/2023) siang.
Berikut selengkapnya berita terpopuler Jatim hari ini, Rabu (1/3/2023) di TribunJatim.com.
Baca juga: Sosok Rafdi Anak Pejabat Viral Dulu Kuli Bangunan, Beda dari Mario: Kerja Itu dari Bawah Bukan Atas
Baca juga: Istri Disiksa Suami Sehari Setelah Nikah dan Dilecehkan Ayah Mertua, Pilu: Diberi Makanan Basi
Baca juga: Pengakuan Suami Wanita Dicor di Bekasi, Sempat Ditolak Polisi dan Panik saat Nunggu: Semen Berkurang
1. Surabaya Raih Gelar ke-7 Adipura Kencana, Pemkot Gelar Pawai Keliling Kota: Iki Loh
Kota Surabaya meraih penghargaan Adipura Kencana 2022, Selasa (28/2/2023).
Rencananya, Pemkot Surabaya akan mengarak penghargaan tersebut keliling kota, Rabu (1/3/2023).
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menerima penghargaan Adipura Kencana 2022 kategori Kota Metropolitan dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK).
Berlangsung di Auditorium Dr. Soedjarwo, Kantor Kementerian LHK, pengharagaan diberikan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya.
Baca juga: Ini Dia Rute Arak-arakan Adipura Kencana di Surabaya: Start dari Jalan Ahmad Yani Menuju Balai Kota
Penghargaan ini bukan kali pertama diperoleh Surabaya.
Ini menjadi kali ketujuh penghargaan yang diterima Pemkot Surabaya.
Usai menerima penghargaan, Wali Kota menganugerahkan pencapaian ini kepada masyarakat.
Baginya, masyarakat lah yang telah konsisten dalam menjaga kebersihan lingkungan.
"Adipura Kencana ini saya apresiasikan untuk warga Kota Surabaya, dan teman-teman penyapu jalan. Itu semua karena mereka dan Surabaya Bergerak yang sudah sangat luar biasa," kata Wali Kota Eri Cahyadi.
Jawa Timur
berita terpopuler Jatim
Berita terpopuler
Adipura Kencana 2022
tebing 30 meter longsor
Pacitan
Gresik
TribunJatim.com
Wali Kota Surabaya
Eri Cahyadi
mobil terbakar
Tribun Jatim
| VIRAL TERPOPULER - Sosok Dokter yang Lebih Kaya dari Bupati - Polisi Malaysia Berubah Sikap |
|
|---|
| JATIM TERPOPULER: Sosok 6 Orang yang Bersama Sugiri ke KPK - Sosok Pemberi Cek Rp 3 M Mbah Tarman |
|
|---|
| JATIM TERPOPULER: Sugiri Sancoko Ditangkap KPK - Tiga Perampok Nenek di Magetan Tertangkap di Hotel |
|
|---|
| Viral Terpopuler: Plt Raja Solo Pasca Ikrar Pakubuwono XIV - Tangis Guru usai Tampar Siswanya |
|
|---|
| Jatim Terpopuler: Kelakuan Paman ASN Bikin Keponakan Berubah - Wali Kota Surabaya Tinjau Banjir |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Longsor-pacitan-mobil-terbakar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.