Berita Viral
Syarifah Nangis Kuak Perasaan Nyata ke Asib Ali, Minta si Pria India Tak Bohong: Gak Pernah Ganggu
Syarifah Khaerunnisa, gadis asal Wajo, Sulawesi Selatan yang viral tolak pria India membuat pengakuan tentang perasaannya.
Penulis: Ani Susanti | Editor: Dwi Prastika
"Begini kak, dulu saya gak pernah ganggu dia, meskipun dia selalu kasar sama saya, mengancam saya gitu kak,” ungkap Syarifah.
“Terus kalau dia marah sampai ngata-ngatain saya b*bi apa segala macam," ujarnya, dikutip TribunJatim.com dari SerambiNews.
"(Intinya) Jangan ganggu saya lagi. (Kalau Ali sama orang lain) Ya tidak apa-apa," tambahnya.
Syarifah Khaerunnisa juga menyebut pria India, Asib Ali pernah mengancam dirinya bila tak jadi menikah.
"Dia ngancam, kalau kamu gak mau nikah sama saya, saya tidak akan membiarkan kamu hidup," ungkap Syarifah menirukan Ali.
"Makanya waktu saya pergi itu saya nangis terus, saya mau cerita sama orang tua, tapi saya juga tertekan, saya takut kak," tambahnya.
Kemudian soal transfer uang, Syarifah mengungkapkan Ali selalu mengancam dirinya dengan mengirimi video mengiris tangan bila ia tidak menerima uang yang dikirim pria India tersebut.
"Di situlah kesalahan saya kenapa saya harus kasihan sama dia," ucap Syarifah.
Baca juga: Akhirnya Ayah Blak-blakan Perangai Pria India yang Lamar Syarifah, Kesan Pertama Jelek: Jam 12 Malam
Selanjutnya, gadis asal Wajo itu menuturkan kalau Asib Ali selalu membohongi dirinya.
"Dia sebelum datang ke Indonesia, dia bilang gini, 'kamu pergi dari rumah, terus malamnya saya sampai di bandara tunggu saya di sana,'" kata Syarifah menirukan Ali.
"Tapi ternyata dia gak datang, padahal dia yang menipu saya," tambahnya.
Saat ditanya kenapa mengirim KTP ke Ali bila takut pada pria India itu menemui dirinya, gadis asal Wajo tersebut memberikan pembelaan.
"Soalnya waktu dia mau transfer uang, katanya harus kirim KTP dulu," tambahnya.
Baca juga: Syarifah akan Dinikahi Imam Masjid, Pria India yang Lamarannya Ditolak Banjir Job, Takkan Pulang?
Sebelumnya, ibunda Syariah tak terima putrinya dituduh matre lantaran sempat menerima uang bulanan dari Asib Ali, namun kini justru menolak lamarannya.
Menurutnya, alasan Syarifah menerima uang bulanan lantaran mengira akan benar-benar berjodoh dengan Asib Ali.
Syarifah Khaerunnisa
gadis di Wajo
Sulawesi Selatan
Asib Ali
lamaran pria India ditolak gadis Wajo
berita viral
TribunJatim.com
Tribun Jatim
jatim.tribunnews.com
Syarifah menangis kuak perasaan ke Asib Ali
curhat pria India yang lamarannya ditolak
Tenaga Pendamping Desa Bertahun-tahun Bikin Rugi Negara Rp 2,9 Miliar, Pengurus Desa Dikelabuhi |
![]() |
---|
Kesaksian Warga saat Polisi Temukan Bima di Malang, Langsung Dirangkul dan Dibawa Naik Mobil |
![]() |
---|
Imbas Diduga Ribut dengan Warga, Imam Dosen UIN Maulana Malik Ibrahim Mengundurkan Diri: itu Joget |
![]() |
---|
Habiskan Rp 229 Juta, Warga Tak Terima Lapangan Desa Cuma Diurug Tanah Empang: Uangnya Kemana? |
![]() |
---|
Nasib Zabidi, Pria yang Ngaku Orang Dekat Presiden, Kini Istri Minta Polisi Bebaskan Suaminya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.