Berita Viral
Nasib Buah Formalin yang Nyaris Dimakan Keluarga Jokowi di Labuan Bajo, Bupati Panik: Stop Izinnya
Keluarga Jokowi nyaris memakan buah dengan kandungan berbahaya di dalamnya seperti sianida hingga formalin saat lakukan kunjungan ke Labuan Bajo.
Penulis: Ignatia | Editor: Mujib Anwar
Dirinya ingin event berjalan dengan lancar tanpa gangguan.
"Kita tidak mau ada restoran yang mengganggu kesiapan menjelang Asean Summit," ucapnya tegas.
Sebelumnya, ketahui dulu apa itu formalin yang hampir mengancam nyawa Presiden RI itu.
Dikutip dari laman resmi Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), formalin merupakan suatu larutan yang tidak berwarna dan baunya sangat membusuk.
Di dalam formalin terkandung sekitar 37 persen formaldehid dalam air.
Formalin pada dasarnya digunakan sebagai pembunuh kuman, pembasmi serangga, bahan pembuatan sutra buatan, pengawet kosmetik, dan lainnya.
Sayangnya di beberapa kasus, formalin digunakan sebagai campuran bahan pangan agar tidak mudah busuk dan bisa disimpan berhari-berhari.
Baca juga: Ditunjuk Jadi Capres 2024 PDIP, Ganjar Pranowo Siap Berkomitmen Lanjutkan Seluruh Program Jokowi
Beberapa contoh produk yang sering mengandung formalin misalnya ikan segar, ayam potong, mie basah dan tahu yang beredar di pasaran.
Padahal formalin sangat berbahaya jika dikonsumsi dan masuk ke dalam tubuh manusia.
Dampak formalin pada kesehatan manusia, dapat bersifat akut dan kronik.
Bahaya akut, seseorang yang mengonsumsi formalin dapat mengalami iritasi, alergi, mata berair, mual, muntah, sakit perut, dan pusing.
Sedangkan parahnya bisa menimbulkan gangguan pada pencernaan, hati, ginjal, pankreas, system saraf pusat, dan kanker.
Sedangkan pada konsentrasi tingkat tinggi, bisa berujung pada kematian.
Berita viral lainnya
Labuan Bajo
Loka POM
Nasib buah Formalin yang nyaris dimakan keluarga J
keluarga Jokowi
Bupati Manggara
Loka POM Kabupaten Manggarai Barat
sianida
Mantan Wali Kota Solo
Andirusmin Nuryadin
Pasukan Pengamanan Presiden
KTT ASEAN Summit ke-42
TribunJatim.com
Tribun Jatim
| Percakapannya Bocor saat Siaran Live, Admin Instagram Eri Cahyadi Akui Kesalahannya & Minta Mundur |
|
|---|
| Pengunjung Syok Makan Seafood Habis Rp16 Juta, Pedagang Bantah Getok Harga: Kualitasnya Ekspor |
|
|---|
| Sakit Hati Istri Selingkuh Sama Teman Sendiri, Warseno Robohkan Rumah Rp170 Juta, Anak Mendukung |
|
|---|
| Nenek-nenek Dibawa ke RS Pakai Ojek Lewati Jalan Becek, Bupati Akui Tak Punya Dana Aspal Jalan |
|
|---|
| Keluhan Farida Mengaku Dipungli saat Ujian Naik Pangkat ASN, Minta Tolong Prabowo: Saya Dizolimi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Liburan-Jokowi-dan-anak-menantu-di-Labuan-Bajo.jpg)