Sosok dan Profil Veddriq Leonardo, Atlet Panjat Tebing Indonesia yang Pecahkan Rekor Dunia
Veddriq Leonardo memecahkan rekor dunia dalam Kejuaraan Dunia IFSC 2023 di Seoul, Korea Selatan, Jumat (28/4/2023).
Deretan prestasi Veddriq
Masih dilansir dari laman yang sama, Veddriq Leonardo berhasil telah menorehkan sederet prestasi, di antaranya:
- 2023: Medali emas di IFSC Climbing World Cup 2023 di Seoul, Korea Selatan
- 2021: Medali emas saat IFSC Climbing World Cup Salt Lake City (USA)
- 2019: Medali emas saat PRA-PON XX Zona 3 (Sulawesi Selatan)
- 2019: Medali emas saat Asian Championship 2019 (Bogor)
- 2019: Medali perak saat Asian Championship 2019 (Bogor)
- 2019: Medali emas saat The Belt and Road ICMT Qinghai (China)
- 2018: Medali perunggu saat IFSC World Cup Moscow (Rusia)
- 2017: Medali perunggu saat Kejurnas FPTI XVI 2017 Yogyakarta
- 2016: Medali perunggu saat Kejurnas Kelompok Umur 2016 Bangka.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di GoogleNews TribunJatim.com
kejuaraan dunia panjat tebing
rekor dunia
atlet panjat tebing Indonesia
Veddriq Leonardo
manusia laba-laba
profil Veddriq Leonardo
biodata Veddriq Leonardo
sosok Veddriq Leonardo
Tribun Jatim
TribunJatim.com
jatim.tribunnews.com
berita Jatim terkini
| Sungai Bendokrosok Meluap, Banjir Rendam 62 KK di Banyakan Kediri, BPBD: Normalisasi |
|
|---|
| Pemancing Syok Dapat Motor Warga yang Tenggelam di Sungai 1,5 Tahun Lalu, Puluhan Orang Bantu Angkat |
|
|---|
| Operasi Zebra Semeru 2025 di Ponorogo, Berikut 7 Poin Sasaran Pelanggaran Lalu Lintas |
|
|---|
| Kisah Para Pemuda Suku Osing di Banyuwangi Jadi Penggerak Desa Wisata Kelas Dunia |
|
|---|
| 10 Tahun Masriyadi Ikhlas Jaga Makam Raja Pamekasan, Bisa Sekolahkan 4 Anak Meski Diupah Rp 400 Ribu |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/veddriq-leonardo-memecahkan-rekor-dunia-dalam-kejuaraan-dunia-ifsc-2023.jpg)