Sejumlah Caleg DPRD Jadi Penerima Bantuan Sembako, Kapolres Kaget: Kok Bisa Gitu
Seharusnya bantuan yang ditujukan untuk masyarakat justru diberikan ke Caleg DPRD Bitung dan sudah menerima bantuan itu beberapa kali.
Kapolres menyayangkan kondisi itu.
Padahal, menurut Kapolres sudah ada panitia masing-masing.
Mantan Kapolres Minahasa ini lantas meminta info, terkait caleg mana yang menerima bantuan paket sembako.
Kasus lainnya soal Caleg DPR juga dialami oleh TikToker asal Lumajang.
Bukan soal bagi sembako, namun soal pemasangan stiker.
Pihak partai yang viral karena TikToker copot stiker caleg nya akhirnya angkat bicara.
Timses caleg tersebut mengungkap alasan layangkan somasi kepada TikToker Lumajang Agos Gemoy.
Mereka menyebut pria bernama asli Agus Harianto itu ingin viral.
Pun mereka juga membahas tentang ayah Agus dan izin pemasangan stiker.
Baca juga: Reaksi Partai soal TikToker Disomasi karena Copot Stiker Caleg, Ayah Agus sempat Dijanjikan Sembako
Rupanya, caleg yang stikernya dicopot Agus adalah caleg DPR RI Dapil Jember-Lumajang Charles Meikyansyah.
Setelah masalah ini viral, tim Charles Meikyansyah memberikan penjelasan mengenai alasan pemberian somasi kepada Agus Harianto.
Mereka menganggap video Agus copot stiker yang viral memberikan kerugian bagi Partai NasDem, yang mengusung Charles Meikyansyah.
Surat somasi itu, dikirim ke rumah Agus pada 4 Desember 2023.
Pada badan surat, somasi itu dilayangkan oleh Badan Advokasi Hukum Partai NasDem Lumajang.
Baca juga: Hendak Pasang Alat Peraga Kampanye, Pria di Madiun Tewas Tersengat Listrik
Pembuat surat menyatakan, video yang dibuat Agus telah memberikan kerugian bagi Partai NasDem, karena dinilai menyebabkan pemberitaan negatif terhadap partai tersebut.
Anggaran TKD Dipangkas Sampai Rp 168,8 M, Dana Desa Kota Batu Jadi Berkurang Rp 3,2 M |
![]() |
---|
Alasan 18 Warga Lakukan Penyerangan ke Mapolres Lumajang, Polisi Beber Kronologi Tersangka Tewas |
![]() |
---|
Gelar Operasi Senyap, Polrestabes Amankan Muncikari, PSK, dan Pelanggan di Eks Lokalisasi Moroseneng |
![]() |
---|
Daftar Fasilitas Magang Nasional 2025 untuk Fresh Graduate, Gaji Langsung Transfer ke Rekening |
![]() |
---|
Petani Tomat di Jombang Nelangsa Harga Jual Anjlok, Usul Hasil Panen Diintegrasikan ke MBG |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.