Strategi Jitu Pemilik Warung Madura Naikkan Omzet, Siap Saingi Minimarket Besar
Inilah strategi jitu pemilik Warung Madura yang buka 24 jam untuk menaikkan omzet, siap menyaingi minimarket besar.
Penulis: Januar | Editor: Dwi Prastika
Istimewa
Rosidin, pemilik Warung Madura Toko Hamdalah mengaku omzet Warung Maduranya naik usai bergabung jadi Mitra Fastpay, 2024.
Terkait dipilihnya Fastpay, Vice President Fastpay, Adigdha Kholif mengaku bangga pihaknya menjadi bagian dari pengembangan masyarakat dalam menjalankan aktivitasnya, sebab keberadaan Warung Madura tidak hanya menjadi pelengkap kebutuhan masyarakat, tapi bisa menjadi wujud pengembangan ekonomi lokal masyarakat.
“Kami tentu bangga bisa jadi bagian dari pengembangan Warung Madura. Dengan layani pembayaran produk digital, Warung Madura tidak kalah dengan minimarket populer,” ungkap Adigdha Kholif.
Ke depan, menurut Adigda, pihaknya akan menjalin banyak kerja sama dengan pemilik Warung Madura lain.
"Kami edukasi mereka tentang transaksi digital, agar mereka juga bisa jadi agen pembayaran,” tambah Adigdha.
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Pengakuan Sekolah yang Edarkan Surat 'Jika Keracunan MBG Maka Tanggung Jawab Ortu', Kini Ditarik |
![]() |
---|
Banpol Cair, PDI Perjuangan Kota Malang Dapat Rp 1,3 Miliar |
![]() |
---|
Candra Tewas Diduga Dibunuh Teman, Sosok Korban Diungkap Sekdes: Baru Menikah |
![]() |
---|
Pemkab Tulungagung Kebut Penyelesaian 63 Paket Pekerjaan Infrastruktur hingga Akhir 2025 |
![]() |
---|
Viral Surat Pernyataan Orang Tua Dilarang Menggugat Jika Anaknya Keracunan MBG, BGN Bereaksi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.