Berita Pasuran
Satpam Punya Anak Buah, Dapat Pemasukan Sampai Rp30 Juta, Ditangkap Polisi di Pasuruan : Sabu
Satpam perusahaan penggilingan batu ditangkap Satresnarkoba Polres Pasuruan, Kamis (4/7/2024) pagi. Dia adalah Mustain (42) warga Dusun Puntir
Penulis: Galih Lintartika | Editor: Samsul Arifin
TribunJatim.com/Galih Lintartika
Mustain satpam di Pasuruan saat diamankan anggota Satresnarkoba Polres Pasuruan.
Disampaikan dia, polisi masih mengejar pemasok sabu - sabu ke tersangka. Dari pengakuan tersangka, selama ini sistemnya jual putus.
“Tersangka mengaku tidak pernah bertemu dengan pemasoknya, komunikasi hanya melalui telpon, dan sabu biasanya diletakkan di lokasi yang disepakati,” ungkapnya.
Kasat menegaskan, pihaknya akan berusaha maksimal untuk bisa memutus rantai peredaran narkoba di Kabupaten Pasuruan ini.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.