Berita Viral
Gaji Sandi Dipotong Rp400 Ribu Dalih untuk BPJS Tapi Tak Dibayarkan Damkar, Anak Sakit Dihina Atasan
Gaji Sandi Dipotong Rp400 Ribu Dalih Buat BPJS Padahal Tak Dibayarkan Damkar, Anaknya Sakit Dihina
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
"Dulu ada namanya uang risiko tinggi atau uang 65 sebesar Rp1 juta, dan itu dipotong Rp400 ribu, ngomong buat BPJS," katanya, melansir Tribun Jakarta.
Seingat Sandi, BPJS Kesehatan pada tahun 2015-2016 sebesar Rp36 ribu.
Pemotongan uang BPJS Kesehatan itu pun dipertanyakan Sandi dan rekan-rekannya.
"Nah, jawaban mereka itu cuma seperti ini, 'Lu masih mau kerja enggak di sini?'," tutur Sandi.
Dedi Mulyadi lalu bertanya, siapa sosok yang memberikan jawaban tersebut.
Sandi mengatakan, sosok tersebut yakni pejabat Damkar Depok.
Baca juga: 56 Tahun Jualan Jamu Sehari Dapatnya Rp50 Ribu, Mbah Parmi Hanya Ingin Sehat: Tidak Ingin Merepotkan
Permasalahan pun terjadi saat anak Sandi menderita penyakit asma.
Sandi mengatakan, BPJS Kesehatan miliknya tidak bisa digunakan untuk berobat karena menunggak pembayaran.
Padahal Sandi mengaku, gajinya telah dipotong untuk BPJS Kesehatan.
Akhirnya Sandi pun mengadukan hal itu ke kantor.
Namun jawaban pihak kantor membuatnya sakit hati.
"Katanya di pemkot saya frontal. Saya orangnya sok jagoan, di situlah muncaknya saya ngelawan semua pimpinan."
"Karena mereka menghina anak saya, siapa suruh lu punya anak bengek," katanya.
Kemudian, kata Sandi, pejabat baru Damkar Depok memberikan uang reimburse kepadanya.
Sandi mengingat, ia dapat dua amplop.
| Awalnya Nasabah Lega Saldo Rp 200 juta yang Hilang Dikembalikan Bank, Kini Sebut Langgar Perjanjian |
|
|---|
| Pemancing Syok Dapat Motor Warga yang Tenggelam di Sungai 1,5 Tahun Lalu, Puluhan Orang Bantu Angkat |
|
|---|
| 10 Tahun Masriyadi Ikhlas Jaga Makam Raja Pamekasan, Bisa Sekolahkan 4 Anak Meski Diupah Rp 400 Ribu |
|
|---|
| Tiap Hari Dorong Gerobak Jualan Lauk, Suwarti Kehilangan Rp 3 Juta seusai Diikuti Orang Sampai Rumah |
|
|---|
| Sosok Herman Rampok Kasir Minimarket Rp 23 Juta untuk Foya-foya, Warga Malah Memuji Wajahnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Sandi-Butar-Butar-ngaku-gajinya-damkar-dipotong-Rp400-ribu-tapi-ternyata-BPJS-nunggak.jpg)