Cara Mudah
Daftar Lokasi ATM Bank BNI Pecahan Uang Rp20.000 di Surabaya, Ada 4 Tempat yang Bisa Didatangi
Inilah daftar lokasi ATM alias Anjungan Tunai Mandiri Bank BNI untuk pecahan Rp20.000 di wilayah Surabaya, Jawa Timur.
TRIBUNJATIM.COM - Berikut ini daftar lokasi ATM BNI pecahan Rp20.000 di Surabaya.
Bank BNI telah lama memberikan pelayanan ATM dengan menyediakan pecahan Rp20.000.
ATM dengan pecahan Rp20.000 kini mulai dicari warga, mengingat sulitnya menukar uang baru jelang Lebaran 2025.
Terlebih pemesanan untuk penukaran uang baru melalui aplikasi PINTAR BI memang telah ditutup sejak Minggu (23/3/2025).
Tak perlu khawatir, masyarakat masih bisa mendapatkan uang dengan pecahan Rp20.000 melalui mesin ATM BNI.
Baca juga: Lokasi ATM Pecahan Rp 20.000 di Surabaya, Malang, Kediri, Pasuruan dan Madiun, Tak Antri Tukar Uang
Ada beberapa tempat yang menyediakan ATM Bank BNI dengan pecahan Rp20.000.
Menurut customer service Bank BNI, berikut lokasi ATM BNI dengan pecahan Rp20.000 wilayah Surabaya
1. KC GRAHA PANGERAN 2 di Jl. A. Yani No.286 Surabaya
2. KK KEDUNG COWEK KEDUNG COWEK 99, Jl. Kedung Cowek No.101, RW.08, Gading, Kec. Tambaksari, Surabaya, Jawa Timur 60134
3. GEDUNG KULIAH BERSAMA KAMPUS C UNAIR, Jl. Mulyorejo Surabaya
4. GALLERY ATM UNAIR, Gedung Assec Tower Jl. Airlangga No.4-6 Gubeng Surabaya
Cara Tukar Uang ke BRI, BNI, Mandiri, dan BCA Tanpa Pintar BI
1. Cara Tukar Uang ke BRI
Mengutip dari akun X @BANKBRI_ID, bank pelat merah itu tetap memfasilitasi nasabah untuk penukaran uang.
Namun yang perlu digarisbawahi, layanan penukaran itu untuk uang layar edar alias ULE. Sementara penukaran uang baru atau uang emisi baru tidak tersedia.
TribunJatim.com
lokasi ATM BNI
tukar uang
Tribun Jatim
Surabaya
Lebaran 2025
TribunEvergreen
Hari Raya Idul Fitri
media sosial
| Cara Daftar KIP Kuliah 2026, Bisa Kuliah Gratis dan Dapat Uang Saku, Dimulai 2 Februari Tahun Depan |
|
|---|
| Cara Mudah Beli Token Listrik PLN Melalui Livin by Mandiri Terbaru 2025, Tak Perlu ke Minimarket |
|
|---|
| Cara Penghapusan Tunggakan BPJS Kesehatan, Ada 4 Kriteria Utama, Unduh Aplikasi Mobile JKN |
|
|---|
| Cara Membuat Your Algorithm di Instagram Story yang Kini Lagi Tren, Apa Artinya? |
|
|---|
| Biaya Haji 2026 Turun Rp2 Juta, ini Cara Cek Nomor Porsi dan Estimasi Keberangkatan Jemaah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Pecahan-Rp20000.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.