Berita Viral
Nasib Pengunjung Taman Safari yang Nekat Turun dari Mobil Demi Rekam Kuda Nil, Pengelola: Terlarang
Tengah viral di media sosial video pengunjung Taman Safari nekat turun dari mobil. Peristiwa ini terjadi di Taman Safari Indonesia (TSI) 2 Prigen
Penulis: Ani Susanti | Editor: Mujib Anwar
Instagram @surabayakabarmetro
PENGUNJUNG TAMAN SAFARI - Tangkapan layar video aksi pengunjung nekat turun dari mobil di Taman Safari Indonesia (TSI) 2 Prigen, Pasuruan, Jawa Timur. Video tersebut salah satunya dibagikan oleh akun Instagram @surabayakabarmetro, Rabu (2/4/2025).
"Peraturan untuk tetap berada di dalam kendaraan sangat penting untuk keselamatan pengunjung dan kesejahteraan satwa," kata Alexander.
"Bagi yang ingin berinteraksi lebih dekat dengan satwa, kami menyediakan area Baby Zoo yang aman di bawah pengawasan tim perawat hewan kami," tutur Alexander menambahkan.
Taman Safari berharap dengan adanya kebijakan ini, pengunjung dapat lebih sadar akan pentingnya menaati aturan demi keselamatan bersama serta kelestarian satwa liar di lingkungan konservasi.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunJatim.com
Tags
pengunjung Taman Safari nekat turun dari mobil.
Taman Safari Indonesia (TSI) 2 Prigen
viral di media sosial
TribunJatim.com
Tribun Jatim
Berita Terkait: #Berita Viral
| Cara Culas Kades Cs Tilap Dana Desa Rp 577 Juta, Mark Up Harga Belanja hingga Buat LPJ Fiktif |
|
|---|
| Tangis Tukang Tambal Ban saat Baca Al-Quran Masuk Pengeras Suara Masjid, Sempat Bikin Kaget Warga |
|
|---|
| Santri dari Jember Ditemukan Satpol PP Penuh Luka Tengah Malam, Tak Ingat Caranya Bisa di Banyuwangi |
|
|---|
| Ahmad Driver Ojol Narik Naik Sepeda Ontel karena Motornya Dicuri, Anak Sakit hingga Istri Meninggal |
|
|---|
| Tiap Hari Minta Makan Gratis, Pria ini Malah Mengamuk Pecahkan Kaca di Warung usai Dinasihati |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Nasib-Pengunjung-Taman-Safari-yang-Nekat-Turun-dari-Mobil-Demi-Rekam-Kuda-Nil-Pengelola-Terlarang.jpg)