Bacaan Yasin dan Dzikir Rebo Wekasan Agar Terhidar dari Musibah, Buya Yahya: Amalan yang Sah
Bacaan Yasin dan dzikir, amalan Rebo Wekasan agar dapat terhindar dari penyakit, musibah, hingga malapetaka yang mungkin terjadi.
Editor:
Hefty Suud
gulalives.co
DZIKIR - Foto ilustrasi orang sedang berdzikir untuk berita amalan Rebo Wekasan, Rabu (20/8/2025). Baca Yasin dan dzikir agar terhindar dari penyakit dan musibah yang mungkin terjadi.
Namun afdholnya melakukan shalat malam dua rakaat sekali salam, namun dilakukan empat dan enam rakaat sah.
"Apakah ada shalat tolak bala, yang benar adalah shalat hajat untuk menolak bala, berapapun rakaatnya setelah shalat membaca doa dijauhkan dari marabahaya, atau saat sedekah diniatkan untuk menolak bala, sah," ucap Buya Yahya.
Karena itu, tidak perlu menghujat amalan-amalan itu. Yang terpenting adalah tidak melakukan kebohongan misalnya mimpi bertemu Nabi SAW.
Selagi tidak bertentangan dalam Islam dan tidak dinisbatkan kepada Nabi Muhammad SAW maka boleh-boleh saja.
Sebagian artikel ini telah tayang di BanjarmasinPost.co.id
Berita tentang Rebo Wekasan lainnya
Halaman 3 dari 3
Tags
Rebo Wekasan
Bulan Safar
amalan saat Rebo Wekasan
Surat Yasin
Buya Yahya
Tribun Jatim
TribunJatim.com
Baca Juga
2 Jenazah Ponpes Al Khoziny Teridentifikasi, Khofifah Tenangkan Orangtua: Anak Saya Hafal Kitab Bu |
![]() |
---|
5 Tradisi di Gresik Ditetapkan Warisan Budaya Tak Benda 2025, dari Pasar Bandeng hingga Pencak Macan |
![]() |
---|
Berawal dari Hobi dan Penasaran, Theo Ivan Dikenal Jadi Builder Spesialis Mobil Remote Control |
![]() |
---|
Pemkab Trenggalek Siapkan 2 Alternatif Pembiayaan Perbaikan Jalan Rusak Imbas Efisiensi dari Pusat |
![]() |
---|
Jalani Transplantasi Hati Babi, Lansia Hanya Bertahan Hidup 171 Hari, Keluarga Telanjur Setuju |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.