TOPIK
Pilkada Kabupaten Malang
-
Polres Malang membentuk Satuan Tugas atau Satgas Anti Money Politics jelang masa tenang Pilkada Malang 2020.
-
Calon Bupati Malang, Lathifah Shohib mendoakan kesembuhan Ketua PBNU, KH Said Agil Siradj yang dinyatakan positif Covid-19 (virus Corona).
-
Gerbang Madani meragukan validitas dan kredibilitas Lembaga Survei Terukur, Nuhkrama mengaku mengecek dan menemukan lembaga itu tak terdaftar di KPU.
-
Pernah wujudkan Program Indonesia Pintar (PIP), Calon Bupati Lathifah Shohib ingin majukan pendidikan di Kabupaten Malang.
-
Paslon Sanusi-Didik mendapat dukungan dari Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dalam kontestasi Pilkada Malang 2020.
-
Bertemu seniman di Singosari, Calon Bupati Malang Lathifah Shohib sodorkan terobosan kalender tahunan budaya.
-
Pasangan Calon Bupati Malang dan Calon Wakil Bupati Malang, Lathifah Shohib-Didik Budi Muljono (Ladub) berkomitmen meningkatkan asupan gizi anak-anak.
-
Kata Sanusi, segudang potensi dari para penyandang disabilitas bisa bermanfaat untuk kemajuan Kabupaten Malang.
-
KPU Kabupaten Malang mempertimbangkan penambahan durasi dalam debat publik kedua pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Malang.
-
Lathifah Shohib dinilai H Zaini mumpuni dan memiliki segudang pengalaman dalam memimpin pemerintah daerah.
-
Ketua Divisi Teknis Gerbang Madani mengatakan jika kondisi Kabupaten Malang lebih berpeluang membawa kemenangan bagi Lathifah-Didik Budi Muljono.
-
Calon Bupati Malang petahana, Muhammad Sanusi berupaya mengatasi permasalahan jembatan rusak dan tak layak di Kabupaten Malang.
-
Diduga terjadi perusakan banner bergambar pasangan Calon Bupati Malang dan Calon Wakil Bupati Malang jalur independen, Sam HC-Gunadi Handoko.
-
Tim Malang Jejeg tak tinggal diam sikapi dugaan perusakan banner bergambar paslon Pilkada Malang 2020, Sam HC-Gunadi.
-
Relawan Gerbang Madani berkomitmen menangkan paslon Bupati dan Wakil Bupati Malang nomor urut 2, Lathifah Shohib-Didik Budi Muljono alias Ladub.
-
DPP Partai Demokrat nyatakan sikap totalitas mendukung paslon Sanusi dan Didik Gatot Subroto (SanDi) di Pilkada Malang 2020.
-
Gerakan yang akan dimasifkan Lathifah Shohib-Didik Budi Muljono bertajuk ajakan belanja di warung tetangga.
-
Spanduk bertuliskan keluhan kerusakan jalan terpampang ketika Calon Bupati Malang, Sanusi berkampanye di Desa Bakalan, Kecamatan Bululawang.
-
Bupati Lumajang, Thoriqul Haq akan menjalin kerja sama di bidang ekonomi dengan Pemkab Malang apabila Lathifah Shohib terpilih menjadi Bupati Malang.
-
KPU Kabupaten Malang belum melakukan evaluasi atas pelaksanaan debat paslon perdana Pilkada Malang 2020.
-
Bawaslu Kabupaten Malang komentari dukungan yang disampaikan Bupati Lumajang, Thoriqul Haq kepada paslon Lathifah Shohib-Didik Budi Muljono (Ladub).
-
Seluruh pasangan calon Bupati Malang dan Wakil Bupati Malang obral janji pendidikan gratis jika menjadi pemenang Pilkada Malang 2020.
-
Taipan keripik singkong asal Turen, Kabupaten Malang, Sucipto menyatakan dukungannya kepada pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Ladub
-
Debat Pilkada Malang 2020 berlangsung sengit. Jual beli 'serangan' argumen visi dan misi terjadi antarpaslon. Termasuk Sanusi dan Sam HC.
-
Akademisi Universitas Muhammadiyah Malang (UMM), Rinekso Kartono mengatakan, makna politik kerap disalahartikan saat ini.
-
Saat menggelar konferensi pers, Sanusi menyatakan siap memenangi Pilkada Malang 2020. Ia berjanji memberantas jual beli jabatan di Pemkab Malang.
-
Saat debat, Calon Bupati Malang nomor urut 1, Sanusi menunjukkan gestur mengacungkan jempolnya kepada Calon Bupati Malang nomor urut 3, Sam HC.
-
Debat pasangan Calon Bupati Malang dan Calon Wakil Bupati Malang telah digelar secara perdana. Mereka saling adu argumen soal kesejahteraan rakyat.
-
Calon Bupati Malang jalur independen, Heri Cahyono masih mengkritik sistematika debat perdana paslon Pilkada Malang 2020.
-
Kapolres Malang, AKBP Hendri Umar mempersilakan simpatisan paslon gelar nonton bersama debat Pilkada Malang 2020 dengan menerapkan protokol kesehatan.