TOPIK
Liga 1 2020
-
Liga 1 2020 Bakal Berlanjut, Ketum PSSI Mewanti-wanti Para Suporter Agar Tak Datang ke Stadion
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengimbau kepada para suporter agar tidak datang ke stadion pada saat Liga 1 2020 dilanjutkan.
-
Kompetisi Sepak Bola Indonesia Lanjut 1 Oktober, Pakar Epidemiologi Unair: Jatim Cukup Berisiko
Pakar epidemiologi Universitas Airlangga Surabaya, dr Windhu Purnomo angkat suara terkait kembali bergulirnya Liga 1 2020: Jatim cukup berisiko.
-
Usahanya Ditutup Sementara Akibat Corona, Pemain Persib ini Tekuni Bisnis Online Dibantu Sang Istri
Pemain Persib Bandung, Dedi Kusnandar tak kehilangan akal menyiasati kondisi yang terjadi saat pandemi Covid-19 melanda.
-
Liga 1 2020 Segera Comeback, Sebagian Skuat Bhayangkara FC Mulai Berlatih di Stadion PTIK
Sebagian pemain Bhayangkara FC mulai kembali berlatih bersama di Stadion Pendidikan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK), Melawai, Jakarta Selatan,
-
Resmi, PSSI Memutuskan Kembali Lanjutkan Liga 1 dan Liga 2 2020
Kabar bahagia bagi pecinta sepak bola Indonesia, Plt Sekjen PSSI, Yunus Nusi mengabarkan, PSSI akhirnya memutuskan untuk melanjutkan Liga 1 dan Liga 2
-
Hasil Rapat PSSI Bersama Kontestan Liga, Ada Peluang Liga 1 Berlanjut pada September 2020
Muncul usulan baru kompetisi Liga indonesia bakal bergulir lagi pada September mendatang saat PSSI menggelar rapat bersama klub Liga 1, Selasa (2/6).
-
Rapat Virtual Bareng 18 Klub Liga 1 2020, PSSI: Keberlangsungan Kompetisi Tunggu Status Covid-19
Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia rapat virtual dengan perwakilan 18 kontestan Liga 1 2020, bahas kelanjutan kompetisi.
-
Klasemen Sementara Liga 1 2020 sebelum Dihentikan, Persib Pemuncak, Arema FC Terlempar dari 10 Besar
Melihat dari klasemen sementara, tim asuhan Robert Rene Alberts, Persib Bandung, masih di puncak karena berhasil menang tiga laga berturut-turut.
-
Dinilai Tak Sportif, Gabriel Do Carmo Harus Absen Dua Laga, Persela Lamongan Didenda Rp 20 Juta
Persela Lamongan mendapatkan hukuman setelah apa yang dilakukan Gabriel Do Carmo saat laga Persela vs PSIS Semarang pada pekan kedua Liga 1.
-
Baru Jalani Tiga Laga, Arema FC Sudah Menanggung Denda Rp 100 Juta Akibat Ulah Aremania
Denda Rp 100 juta itu didapat Arema FC karena sesuai hasil sidang Komite Disiplin Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia, Jumat (13/3/2020).
-
7 Klub Tak Pernah Turun Kasta Liga 1 Sejak Era ISL, Satu Kontestan Terancam Terdegradasi Musim Ini
Berikut 7 klub sepak bola Indonesia yang belum pernah merasakan pahitya terdegradasi dari Liga 1 sejak era ISL.
-
Diduga Lakukan Penganiayaan, Saddil Ramdani Terancam Didepak dari Bhayangkara FC
Dalam kontrak pemain Bhayangkara FC, kontrak Saddil Ramdani bersama tim bisa berakhir jika terjerat hukum pidana.
-
Target Ganjar Mukti Bersama Persiraja Banda Aceh seusai 'Tak Dipakai' Arema FC
Bek Arema FC yang dipinjamkan ke Persiraja Banda Aceh, Ganjar Mukti, punya target pribadi di tim barunya.
-
Meski Tak Lagi Muda, Pemain-pemain ini Masih Jadi Andalan Tim, Siapa Saja Mereka?
Meski tak lagi muda, pemain-pemain ini mampu memberikan penampilan moncer, bahkan tak hanya jadi pemain pelengkap tim-tim Liga 1 2020. Siapa saja?
-
Osvaldo Haay Isi Libur Liga 1 dengan Latihan di Rumah, Core Training Bareng Adik dan Keponakan
Osvaldo Haay manfaatkan libur latihan Persija Jakarta untuk tetap latihan mandiri di rumah. Lakukan core training bersama adik dan keponakan.
-
Pelatih Persebaya Sebut Penangguhan Liga 1 Sangat Tepat: Walau Tanpa Corona, Kesehatan itu Penting
Pelatih Persebaya, Aji Santoso menilai keputusan PSSI menangguhkan Liga 1 2020 adalah sangat tepat. Sebut tidak etis kalau pertandingan dilanjut.
-
Belum Juga Cetak Gol Bersama Persib Bandung, Esteban Vizcarra Tak Khawatir: Itu akan Datang Sendiri
Dari tiga laga yang dijalani, Persib Bandung selalu mencetak gol lewat dua striker andalannya, yaitu Geoffrey Castillion dan Wander Luiz.
-
Dejan Antonic Senang Anaknya Dapat Panggilan Timnas U-19 Indonesia, Pelatih PSS: Terima Kasih Banyak
Dejan Antonic meluapkan rasa bahagianya dengan memposting daftar susunan pemain yang dipanggil TC Timnas U-19 Indonesia.
-
Bhayangkara FC Belum Cicipi Kemenangan, Paul Munster Sebut Skuadnya Kurang Diselimuti Keberuntungan
Pelatih Bhayangkara FC, Paul Munster, mengungkapkan alasan skuadnya belum mencicipi manisnya kemenangan hingga pekan ketiga Liga 1 2020.
-
Skuad PSSI Semarang Belum Tes Covid-19, Lakoni Vaksiniasi Hepatitis B dan Influenza untuk Antisipasi
PSIS Semarang menjalani tes kesehatan guna mendeteksi dini sekaligus mencegah virus Corona atau akrab disebut Covid-19 yang tengah mewabah.
-
Tips Penggawa Tira Persikabo Tetap Bugar Sekaligus Antisipasi Corona: Roll dan Skipping di Rumah
Tetap berlatih di tengah wabah virus Corona, Pemain Tira Persikabo, Gustur Cahyo Putro, mengubah halamannya menjadi tempat berlatih.
-
Bhayangkara FC Batal Gelar Pemusatan Latihan di Kota Batu, Fokus Usung 'Misi Kebangkitan' di Jakarta
Seiring ditangguhkannya gelaran Liga 1 2020 akibat pencegahan penyebaran virus Corona. Bhayangkara FC batal menggelar pemusatan latihan di Kota Batu.
-
7 Tim ini Belum Jua Petik Kemenangan hingga Pekan Ketiga Liga 1 2020, Ada Persebaya hingga Persela
7 tim belum juga petik kemenangan hingga pekan ketiga Liga 1 2020. Termasuk tiga tim asal Jawa Timur, Persebaya Surabaya, Persela, dan Persik Kediri.
-
Bali United Minta Pemainnya Manfaatkan Libur Jeda Kompetisi Liga 1 2020 untuk Istirahat dan Recovery
Kompetisi Liga 1 2020 resmi ditunda untuk dua pekan ke depan karena wabah virus Corona yang sudah memasuki wilayah Indonesia.
-
8 Bintang Timnas Indonesia yang Tampil Melempem di Liga 1 2020, Ada 4 Pilar Persebaya Surabaya
Delapan bintang Timnas Indonesia dinilai tampil melempem di tiga laga awal Liga 1 2020. Siapa saja mereka?
-
PSIS Semarang Lakukan Penyemprotan Disinfektan ke Mes Pemain untuk Cegah Penyebaran Virus Corona
Penyemprotan disinfektan dilakukan sebagai upaya menjaga kesehatan pemain dari paparan virus Corona atau Covid-19.
-
Tunggu Situasi Kondusif, Persib Bandung Belum Berencana Gelar Laga Uji Coba Meski Libur Panjang
Di saat beberapa klub Liga 1 2020 melakukan laga uji coba tertutup, Persib Bandung masih menunggu situasi terlebih dahulu.
-
Cegah Penyebaran Virus Corona, Kondisi Tubuh Pemain Borneo FC Diperiksa sebelum Ikuti Latihan
Pengecekan suhu tubuh pemain Borneo FC dilakukan sebagai langkah pencegahan penyebaran virus Corona.
-
Batal Pemusatan Latihan di Kota Batu, Bhayangkara FC Bakal Kembali Gelar Latihan di Jakarta
Bhayangkara FC sebelumnya direncanakan akan menggelar pemusatan latihan di Kota Batu untuk lebih mematangkan permainan tim.
-
Virus Corona Meluas, Pemain PSIS Semarang Diminta Tak Selfie Bareng Fans
Akibat merebaknya virus Corona, manajemen PSIS Semarang meminta para pemain untuk mengisolasi diri sendiri dan tidak berpergian ke luar rumah.