Virus Corona di Batu
Kota Batu Catat Belasan Orang Terkonfirmasi Positif Covid-19 Dalam Sehari
Jumlah warga Batu yang terkonfirmasi positif Covid-19 terus meningkat dari hari ke hari.
Penulis: Benni Indo | Editor: Taufiqur Rohman
Namun domisilinya di Karangploso Kabupaten Malang.
"Ini yang sedang kami cari,” terangnya.
Ia mengatakan, warga yang berada di shelter akan terus dipantau Pemerintah Desa Beji, dan jika diperlukan akan membantu kebutuhan logistik.
• Kabupaten Malang Miliki Alat Deteksi Gempa Bumi Terbanyak di Jawa Timur, Bisa Kirim Sinyal Real-Time
Sedangkan di Desa Mojorejo dikonfirmasi ada tambahan tujuh orang dinyatakan positif.
Tiga orang di antaranya tertular dari keluarga yang berstatus PDP dan telah meninggal pada 20 Juni lalu.
Ketiganya menjalani swab beberapa hari kemudian dan dinyatakan positif.
Tiga pasien lainnya juga tertular dari salah satu anggota keluarganya.
• Tak Taat Protokol Kesehatan, Barang Bawaan Berharga Milik Kawanan Pemuda di Tuban Ini Disita Petugas
Keenam orang tersebut diisolasi di shelter Hotel Mutiara Baru.
Sedangkan 1 lainnya dirawat di rumah sakit karena memiliki penyakit bawaan.
Kepala Desa Mojorejo, Rujito mengimbau agar masyarakat tak mengucilkan pasien positif Covid-19, Minggu (5/7/2020).
• Pengamat Politik Sebut PDIP Hanya Akan Konsentrasi Pada Nama-nama Besar di Pilwali Surabaya
Pasalnya, pasien positif Covid-19 bukan sebuah aib.
Di sisi lain, Rujito menyambut positif keputusan keenam pasien untuk dievakuasi ke shelter Hotel Mutiara Baru dalam menjalani isolasi mandiri.
• Beda Sikap Maudy Ayunda Pasca Putus Cinta, Live IG Jadi Sorotan, Isu Arsyah Punya Pacar Baru Muncul
Menurut Rujito kesediaan mereka dievakuasi ke shelter mendapat apresiasi dari warga lingkungan sekitar.
"Satgas di tingkat desa bersama Kecamatan Junrejo memberi pemahamam dan mereka mau dievakuasi," papar Rujito.
Kadinkes Batu Bantah Manipulasi Angka Penambahan Kasus Terkonfirmasi Positif Covid-19 |
![]() |
---|
Kota Batu Masuk Zona Merah Akibat Klaster Keluarga, Kuota Rumah Sakit untuk Pasien Positif Penuh |
![]() |
---|
Ponpes di Batu Harus Waspadai Potensi Penularan Covid-19 |
![]() |
---|
Kakanwil Jatim Belum Tahu Sumber Penularan Covid-19 di Lapas Klas 2B Mojokerto |
![]() |
---|
Polres Batu Salurkan Bantuan Tahap Ketiga kepada Warga Terdampak Pandemi |
![]() |
---|