Lalu Lintas Macet Akibat Ada Futsal di Tengah Jalan, Pengendara Mengeluh, Alasan Camat: Agak Susah
Setiap sorenya terjadi kemacetan panjang akibat turnamen futsal yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Makassar ini.
Penulis: Alga | Editor: Mujib Anwar
Instagram/supirpete2 - ISTIMEWA
Pengguna jalan mengeluh macet gara-gara ada pertandingan futsal di tengah Jalan Boulevard, Kota Makassar, pada Selasa (26/9/2023).
"Dan hari Sabtu itu hari libur, anak sekolah libur, orang kerja libur."
"Traffic bisa, jadi mohon maaf kalau ada yang terganggu, tidak ada maksud," ungkap Irwansyah.
Pada kesempatan itu, Irwansyah yang merupakan kader Partai Persatuan Pembangunan (PPP) mengatakan akan ada sejumlah tamu VIP.
Selain para elite PPP, Irwansyah mengatakan juga mengundang Menparekraf Sandiaga Uno.
"Kita berharap Pak Sandiaga Uno hadir sebagai saksi, sama petinggi PPP," katanya.
Tags
pengendara motor
Futsal
viral di media sosial
Jalan Boulevard
Makassar
Liga Anak Lorong
Panakkukang
Andi Pangerang
TribunJatim.com
Tribun Jatim
Baca Juga
| Dawet Ngledok, Warung Legendaris di Jombang yang Jaga Tradisi Sejak 1950-an, Jadi Jujugan Warga |
|
|---|
| Cara Salah Ayah di Bali Dapatkan Uang Demi Jenguk Anak yang Sakit, Berakhir Ditangkap Polisi |
|
|---|
| Satu Tahun Menikah, Helwa Bachmid Cerita Penderitaannya jadi Istri Siri Habib Bahar: Sesulit itu |
|
|---|
| Alasan Utama Plt Bupati Lisdyarita Pilih Agus Sugiarto Jadi Plh Sekda Ponorogo Gantikan Agus Pramono |
|
|---|
| Alasan Marissa Anita Gugat Cerai Andrew Trigg, Jadwal Sidang Perdana dan Proses Mediasi 30 Hari |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/macet-gara-gara-ada-pertandingan-futsal-di-tengah-jalan.jpg)