Berita Tulungagung
Korban DBD di Tulungagung Jadi 10 Orang, Kadinkes: Masyarakat Belum Paham PSN
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tulungagung kembali akan menggalakkan gerakan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) menyeluruh.
Penulis: David Yohanes | Editor: Sudarma Adi
TRIBUNJATIM.COM/DAVID YOHANES
Sekda Kabupaten Tulungagung, Tri Hariadi saat memantau PSN massal, Selasa (16/4/2024)
Dinkes juga telah menghubungi distributor obat untuk membantu.
Data di Dinkes Kabupaten Tulungagung, saat ini akumulasi kasus DBD dari Januari sampai pertengahan Mret 2024 sejumlah 409.
Januari tercatat ada 56 kasus, dengan 2 pasien meninggal dunia.
Februari tercatat 89 kasus, dengan 3 pasien meninggal dunia.
Maret tercatat 196 kasus, dengan 4 pasien meninggal dunia.
Sementara April hingga tanggal 15, ada 68 kasus baru dengan 1 pasien meninggal dunia.
Tags
Dinkes Tulungagung
Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN)
Demam Berdarah Dengue (DBD)
PSN massal
Tulungagung
TribunJatim.com
Berita Terkait: #Berita Tulungagung
| Menyusul Kades Suratman, Pemilik Apotek Jadi Tersangka Dugaan Korupsi di Desa Tambakrejo Tulungagung |
|
|---|
| Gerakan Cabut Paku Warnai Peringatan HUT ke-57 SMA Katolik Tulungagung |
|
|---|
| Damri Buka Suara Terkait Pengurangan Armada Trayek Tulungagung-Ponorogo dan Potensi Trayek Baru |
|
|---|
| Pohon Kawasan Hutan di Selatan Tulungagung Sengaja Dimatikan untuk Pertanian, Lahan Diperjualbelikan |
|
|---|
| Rencana Pembangunan TPST Tulungagung di Dekat Pasar Hewan Terkendala Anggaran |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Sekda-Kabupaten-Tulungagung-Tri-Hariadi-saat-memantau-PSN-massal.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.