Berita Viral
Fakta Jet Pribadi Diduga Dinaiki Kaesang dan Erina, Sering Parkir di Solo, Data Penerbangan Dihapus
Kaesang Pangarep dan Erina Gudono menggunakan pesawat Gulfstream G650ER dengan nomor N588SE dari Bandara Halim Perdanakusuma hingga Philadelphia.
Baca juga: Harga Jet Gulfstream Diduga Dipakai Kaesang-Erina, Susi Pudjiastuti: Bisa Beli 40 Pesawat Susi Air
Harganya Lebih Mahal dari Pesawat Susi Air
Mantan Menteri Perikanan dan Kelautan, Susi Pudjiastuti, menyoroti penggunaan jet pribadi Gulfstream G650ER.
Susi tidak secara langsung menyebutkan harga pesawat tersebut, namun memberikan gambaran bahwa harga jet pribadi tersebut sangatlah mahal.
Menurut kalkulasi Susi, harga satu unit pesawat Gulfstream yang ramai dibicarakan itu setara dengan 40 pesawat Susi Air.
Hal itu ia sampaikan saat membalas cuitan pengamat penerbangan, Alvin Lie di lini masa X.
"Harga pesawat gulfstream G 659 bisa beli 40 pesawatnya Susiair," tulis Susi seperti dilihat pada Senin (26/8/2024).
Untuk diketahui, Susi sendiri merupakan pemilik dari maskapai penerbangan Susi Air.
Perusahaannya mengoperasikan berbagai macam tipe pesawat seperti Cessna Grand Caravan C208B, Pilatus PC-6 Turbo Porter, Piaggio P180 Avanti II, hingga Air Tractor AT802.
Baca juga: Dinilai Sosok Paham Kebutuhan Milenial, Gibran Lovers Dukung Fandi Utomo Maju Calon Bupati Sidoarjo
Harga Stroller Mewah yang Dibeli Erina Gudono Istri Kaesang di Amerika
Erina Gudono dan Kaesang Pangarep bertolak ke California, Amerika Serikat.
Di sana, Erina dan Kaesang juga ditemani saudari Erina, untuk membeli keperluan calon buah hati pertama Kaesang.
Dalam sebuah postingan di Instagram Story, Erina membagikan stroller yang ia beli di Los Angeles.
Stroller tersebut ternyata terbilang mahal.
Harganya sekitar Rp21,5 juta hingga Rp23,1 jutaan.
TribunJatim.com
viral di media sosial
jet pribadi
Tribun Jatim
Erina Gudono
Kaesang Pangarep
TribunEvergreen
berita viral
Persis Solo
jatim.tribunnews.com
| Arti Kata 'Agartha' dan '14 Words', Tulisan di Senjata Insiden Ledakan SMAN 72 Jakarta |
|
|---|
| 7 Hari Sudah Bilqis Menghilang, Sosok Terduga Penculik Terungkap, LBH Makassar Turun Tangan |
|
|---|
| Hukuman Bripda Waldi usai Habisi Dosen Perempuan, Sengaja Ambil Barang Korban Biar Dikira Perampokan |
|
|---|
| Kades Santai Bikin Negara Rugi Rp 500 Juta, Bak Tak Berdosa Kini Menghilang Tanpa Jejak |
|
|---|
| Jadi Tontonan Warga, TKW Robohkan Rumah setelah Cerai dari Suami, Sengketa Harta Gono Gini |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Kaesang-Pangarep-diduga-menaiki-jet-pribadi-saat-pergi-ke-Amerika-Serikat-bersama-Erina-Gudono.jpg)