Kalah Dari Persela, Deltras FC Usung Misi Bangkit Lawan Barito Putera, Matangkan Taktik Bertahan
Deltras FC bersiap bangkit saat bertandang ke markas Barito Putera, Minggu (16/11/2025) mendatang di Stadion Demang Lehman, Martapura.
Penulis: Khairul Amin | Editor: Ndaru Wijayanto
Deltras FC
PELATIH - Pelatih Deltras FC, Widodo Cahyono Putro setelah latihan tim dalam artikel berjudul 'Kalah Dari Persela, Deltras FC Usung Misi Bangkit Lawan Barito Putera, Matangkan Taktik Bertahan'
Sementara Persela bermain efektif, kalah dalam penguasaan bola, mampu melepaskan 11 tendangan, enam diantaranya mengarah ke gawang Deltras FC dan tercipta dua gol.
"Pemain harus bisa memanfaatkan peluang di depan gawang sehingga terjadi gol. Ini yang terus selalu saya ungkapkan ke pemain," pungkas Widodo Cahyono Putro
Baca juga: Imran Nahumarury Resmi Latih Persela Lamongan, Tugas Berat Pertama Hadapi Deltras FC
Tags
Deltras FC
Barito Putera vs Deltras FC
Persela Lamongan
Widodo Cahyono Putro
Berita Sidoarjo Terkini
Baca Juga
| Pakai Dana APBN, Bangunan Ponpes Al Khoziny Sidoarjo yang Ambruk akan Dibangun Ulang di Lokasi Baru |
|
|---|
| Cegah Banjir di Depan Lippo Plaza Sidoarjo, Pemkab Maksimalkan Rumah Pompa, Subandi: Pastikan Lancar |
|
|---|
| Pelatih Deltras FC Emosi dengan Wasit Lawan Persela, Minta Pemain Keluar hingga Tak Nyanyi Anthem |
|
|---|
| Golkar Ingatkan Master Plan Penanganan Banjir di Sidoarjo, Adam Rusydi: Janji Bupati Subandi |
|
|---|
| Dari Pasar Tradisional ke 33 Cabang Modern: Toko Makmur Hadirkan Pengalaman Belanja Terjangkau |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jatim/foto/bank/originals/Pelatih-Deltras-FC-Widodo-Cahyono-Putro-setelah-latihan-tim-persiapan-menjamu-PSIS-Semarang-2025.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.